Rabu, Februari 12, 2025
BerandaBerita TerbaruCanon Rilis Dua Camera Video 4K Teranyar

Canon Rilis Dua Camera Video 4K Teranyar

Berita Teknologi, (harapanrakyat.com),- Perusahaan Canon baru-baru ini merilis dua camera video terbaru, yakni Canon EOS C200 dan Canon EOS C700. Kedua jenis kamera ini rencananya bakal menyasar segmen industri perfileman.

Canon EOS C200 merupakan kamera cinema yang memiliki kemampuan merekam dengan resolusi 4K dalam format MP4 dan RAW Light. Sedangkan C700 merupakan kamera yang suport terhadap lensa anamorphic untuk cinematografis dan dilengkapi fitul global shutter.

Manajer Pemasaran Datascrip atau distributor tunggal Canon Indonesia, Yase Defirsa Cory, dilansir dari sejumlah media, menuturkan, saat ini industri perfilman, rumah produksi dan penyiaran, sedang tren memakai kualitas video beresolusi 4K.  

Untuk itu, kata Yase, Canon berusaha menjawab kebutuhan tren tersebut dengan menghadirkan EOS C200 dan C700. Selain resolusi 4K, kedua kamera tersebut juga memiliki format MP4, sehingga memudahkan penyimpanan dalam SD Card.

Yase mengungkapkan, kamera keluaran terbaru Canon ini juga disuport dengan format Cinema RAW Light, sebuah software besutan Blackmagic Design (DaVinci), sehingga memudahkan untuk proses editing ataupun grading.

“User juga bisa mengedit video yang dihasilkan EOS C200 ataupun EOS C700 dengan alat keluaran Avid Technology, atau plugin resmi yang bekerjasama dengan Canon, yakni Canon RAW Plugin for Avid Media Access,” katanya.

Soal harga, di Indonesia Canon EOS C200 dibandrol dengan harga Rp 130,700.000, Canon EOS C700 dibandrol dengan harga Rp. 486.400.000, sedangkan EOS C700 GS dibadrol dengan harga Rp. 500.000.000. (Deni/R4/HR-Online)

AC Mobil Hanya Keluar Angin Membuat Kabin Tidak Nyaman

AC Mobil Hanya Keluar Angin Membuat Kabin Tidak Nyaman

Perawatan mobil yang rutin sangat penting guna meminimalisir resiko kerusakan pada komponennya. Salah satu komponen pada mobil yang sering mengalami kerusakan adalah air conditioner...
Sejarah Karnaval Indonesia dari Zaman Dahulu hingga Modern

Sejarah Karnaval Indonesia dari Zaman Dahulu hingga Modern

Sebelum menjadi semeriah seperti sekarang, karnaval di Indonesia telah melalui perjalanan panjang sejak zaman dahulu hingga mencapai bentuknya saat ini. Umumnya, pelaksanaan karnaval ini...
Lenovo ThinkPad X9 Aura Edition Gunakan Layar OLED

Lenovo ThinkPad X9 Aura Edition Gunakan Layar OLED

Lenovo kembali mengguncang dunia teknologi dengan merilis ThinkPad X9 Aura pada ajang CES 2025. Laptop ini membawa perubahan signifikan dalam desain dan fitur. Hal...
Lolly Kembali Ke Keluarga, Nikita; Cari Korban yang Lain

Lolly Kembali Ke Keluarga, Nikita: Cari Korban yang Lain

Kini Lolly kembali ke keluarga dan Nikita sudah merasa bahwa ia telah memenangkan perseteruan. Nikita Mirzani memang akhirnya sudah berhasil menjauhkan putri sulungnya dengan...
Budidaya Bonsai Sancang dengan Tepat, Bisa Jadi Ide Bisnis

Budidaya Bonsai Sancang dengan Tepat, Bisa Jadi Ide Bisnis

Budidaya bonsai sancang patut Anda pertimbangkan. Hal ini mengingat tanaman bonsai masih menjadi favorit banyak orang. Banyak yang tertarik membudidayakannya, baik sebagai hobi maupun...
Memahami Konsep Pelepasan dan Penerimaan Elektron

Memahami Konsep Pelepasan dan Penerimaan Elektron

Pelepasan dan penerimaan elektron merupakan bagian dari reaksi redoks yang melibatkan transfer elektron. Dalam hal ini, istilah redoks berasal dari dua konsep penting, yakni...