Selasa, April 22, 2025
BerandaBerita CiamisKalapas Ciamis Bukber Bareng Warga Binaan dan Keluarganya

Kalapas Ciamis Bukber Bareng Warga Binaan dan Keluarganya

Berita Ciamis (harapanrakyat.com),- Dalam upaya menjalin silaturahmi antara petugas dengan warga binaan dan keluarganya, Lembaga Permasyarakatan (Lapas) Kelas II B Kabupaten Ciamis, menggelar acara buka bersama di Aula Lapas Kelas II B Kabupaten Ciamis, Senin (19/06/2017).

Kepala Lapas (Kalapas) Kelas II B Kabupaten Ciamis, Gumilar Budi Rahayu, mengatakan, kegiatan yang baru pertama kali dilaksanakan pada bulan Ramadhan ini bertujuan agar warga binaan bisa merasakan berbuka puasa dengan keluarganya.

“Kegiatan ini untuk menjalin tali silaturahmi dengan warga binaan dan keluarganya. Mereka pun bisa merasakan berbuka bersama dengan anak isterinya, meski di tempat yang terbatas,” terangnya.

Selain itu, lanjut Gumilar, buka bersama juga untuk mempererat keakraban antara petugas dengan keluarga warga binaan, dan menumbuhkan rasa kekeluargaan antara petugas dengan warga binaan.

Kegiatan tersebut diikuti oleh 12 orang perwakilan warga binaan dari beberapa blok dan seluruh petugas Lapas Kelas II B Kabupaten Ciamis. (Tantan/R3/HR-Online)

Kasus Stunting di Sindangrasa Ciamis Menurun Berkat Program Kekasih Hati

Kasus Stunting di Sindangrasa Ciamis Menurun Berkat Program Kekasih Hati

harapanrakyat.com,- Lurah Sindangrasa, Derry Yusman menyebut angka stunting di Kelurahan Sindangrasa, Kecamatan Ciamis ada penurunan cukup signifikan. Dari tahun 2024 itu tercatat ada 11...
3 Pemain Timnas Indonesia

3 Pemain Timnas Indonesia Terancam Nganggur di Musim Panas 2025!

Musim panas 2025 bisa jadi mimpi buruk untuk Patrick Kluivert, pelatih Timnas Indonesia. Pasalnya ada 3 pemain Timnas Indonesia yang terancam bermain tanpa klub...
program sekolah rakyat kota bandung

Ketersediaan Lahan Masih Jadi Kendala Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung

harapanrakyat.com - Persoalan ketersediaan lahan masih menjadi kendala pembangunan sekolah rakyat di Kota Bandung, Jawa Barat. Sebab kondisi geografis dan keterbatasan lahan di wilayah...
pemkot bandung tunggu petunjuk teknis SPMB

Pemkot Bandung Masih Tunggu Petunjuk Teknis Pelaksanaan SPMB 2025/2026

harapanrakyat.com – Pemkot Bandung, Jawa Barat, masih menunggu petunjuk resmi dan aturan teknis terkait pelaksanaan Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) Tahun Ajaran 2025/2026. Baca Juga...
larangan bawa kendaraan pribadi ke sekolah

Terkait Larangan Bawa Kendaraan Pribadi ke Sekolah, Wali Kota Bandung : Kita Kaji Dulu

harapanrakyat.com - Pemkot Bandung, Jawa Barat, bakal melakukan kajian terkait larangan siswa membawa kendaraan pribadi ke sekolah. Pemkot Bandung akan mengkaji aturan tersebut setelah...
Pemain Asal Jerman

5 Pemain Asal Jerman Ini Siap Dinaturalisasi ke Timnas Indonesia, Siapa Saja?

Usai menggaet beberapa pemain keturunan Belanda, kini pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert akan mengeksplorasi juga pemain asal Jerman yang memiliki talenta. Akhir-akhir ini kepemimpinan Erick...