Selasa, April 22, 2025
BerandaBerita NasionalRekrutmen PPPK di BP2MI Dijamin Tidak Ada Kecurangan, Pendaftar Jangan Galau!

Rekrutmen PPPK di BP2MI Dijamin Tidak Ada Kecurangan, Pendaftar Jangan Galau!

harapanrakyat.com,- Rekrutmen PPPK di BP2MI (Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia) terjamin tidak akan ada kecurangan. Hal itu ditegaskan Kepala BP2MI Benny Rhamdani.

Benny pun mengimbau kepada seluruh pendaftar calon PPPK (Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja) tidak perlu risau atau galau. Karena ia menjamin tidak akan ada kecurangan dalam seleksi penerimaan PPPK di seluruh Indonesia.

Lanjutnya menjelaskan, dalam proses seleksi penerimaan PPPK akan berlangsung secara terbuka dan transparan. Ia memastikan semua proses penerimaan ini adil seadil-adilnya.

Benny mengaku siap bertanggung jawab jika dalam proses rekrutmen PPPK di BP2MI terdapat kecurangan. Bahkan ia menyebut proses rekrutmen tersebut bergaransi 1000 persen.

Baca Juga: PPPK Kota Banjar Resmi Kantongi SK, Langgar Aturan Bisa Putus Kontrak

Pernyataan tersebut diumumkan langsung melalui pers rilis di Command Center, Kantor BP2MI, Jakarta, Selasa (3/10/2023), untuk disiarkan kepada semua peserta seleksi PPPK di seluruh Indonesia.

Ia juga menegaskan, negara harus hadir dalam keadilan kepada CASN (Calon Aparatur Sipil Negara). Salah satunya adil dalam melakukan perekrutan calon PPPK di BP2MI yang tentunya berdasarkan kemampuan serta kualitas intelektual yang memadai.

Benny memberikan pernyataan sebagai pengetahuan umum jika penerimaan PPPK di BP2MI telah berlangsung pada 20 Desember 2022.

Pihaknya berharap, dengan adanya rekrutmen PPPK di BP2MI tahun 2022-2023 mampu menarik ASN (Aparatur Sipil Negara) yang berkemajuan.

Terutama ASN yang mampu bekerja sesuai dengan passion dalam bidangnya masing-masing, dan bisa berpihak kepada para pekerja migran Indonesia. (Erik/R3/HR-Online/Editor: Eva)

Pengakuan Oknum Dokter Cabul Lecehkan 4 Orang, Tapi yang Lapor ke Polres Garut Ada 5, Kok Bisa?

Pengakuan Oknum Dokter Cabul Lecehkan 4 Orang, Tapi yang Lapor ke Polres Garut Ada 5, Kok Bisa?

harapanrakyat.com,- Pengakuan MSF oknum dokter yang menjadi tersangka kasus pelecehan terhadap pasien ibu hamil di Garut berikan keterangan berbeda kepada penyidik. MSF mengakui perbuatannya,...
Hari Bumi ke-55

Begini Cara Siswa MAN 2 Pangandaran Peringati Hari Bumi ke-55

harapanrakyat.com,- Dalam rangka memperingati Hari Bumi ke-55, siswa Madrasah Aliyah Negeri 2 Pangandaran, Jawa Barat, melakukan penanaman pohon matoa di sekitar kampus MAN 2...
Wali Kota Banjar Soal Dugaan Korupsi Tunjangan Rumdin DPRD; Kita Hormati Proses Hukum Berjalan 

Wali Kota Banjar Soal Dugaan Korupsi Tunjangan Rumdin DPRD; Kita Hormati Proses Hukum Berjalan 

harapanrakyat.com,- Walikota Banjar, Jawa Barat, Sudarsono, menanggapi kasus hukum yang menimpa Ketua DPRD Kota Banjar DRK. Pimpinan wakil rakyat beberapa periode tersebut terlibat dalam...
Kasus Stunting di Sindangrasa Ciamis Menurun Berkat Program Kekasih Hati

Kasus Stunting di Sindangrasa Ciamis Menurun Berkat Program Kekasih Hati

harapanrakyat.com,- Lurah Sindangrasa, Derry Yusman menyebut angka stunting di Kelurahan Sindangrasa, Kecamatan Ciamis ada penurunan cukup signifikan. Dari tahun 2024 itu tercatat ada 11...
3 Pemain Timnas Indonesia

3 Pemain Timnas Indonesia Terancam Nganggur di Musim Panas 2025!

Musim panas 2025 bisa jadi mimpi buruk untuk Patrick Kluivert, pelatih Timnas Indonesia. Pasalnya ada 3 pemain Timnas Indonesia yang terancam bermain tanpa klub...
program sekolah rakyat kota bandung

Ketersediaan Lahan Masih Jadi Kendala Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung

harapanrakyat.com - Persoalan ketersediaan lahan masih menjadi kendala pembangunan sekolah rakyat di Kota Bandung, Jawa Barat. Sebab kondisi geografis dan keterbatasan lahan di wilayah...