Kamis, April 24, 2025
BerandaBerita TerbaruCara Masuk Engineering Mode Xiaomi Coba 3 Metode Ini

Cara Masuk Engineering Mode Xiaomi Coba 3 Metode Ini

Cara masuk engineering mode Xiaomi membantu pengecekan adanya kerusakan pada perangkat. Anda bisa melakukan tes pada beberapa fungsinya menggunakan CIT.

Sebenarnya ada banyak perusahaan smartphone yang memproduksi merek ponsel ternama. Selain Samsung, Xiaomi menjadi salah satu vendor smartphone yang cukup populer di Indonesia.

Ada banyak produk Xiaomi dengan seri berbeda yang berhasil laku di pasaran. Setiap perangkat memiliki fitur menarik. Sehingga bisa membantu pengguna dalam mengoperasikan perangkat tersebut.

Xiomi juga memiliki fitur menarik yang bisa membantu Anda dalam melakukan pengecekan ketika terjadi masalah pada setiap fungsinya. Fitur engineering mode membantu Anda dapat mengetahui secara rinci kondisi smartphone.

Sehingga ketika terjadi kerusakan pada smartphone Xiaomi Anda akan segera mengetahuinya.

Meski cara masuk engineering mode Xiaomi cukup sederhana, namun sayangnya tidak semua orang bisa melakukannya.

Jika Anda salah satu penggunanya, tidak ada salahnya tahu jelas apa itu fitur mode engineering di HP Xiaomi.

Baca Juga: Cara Hibernasi Aplikasi di Xiaomi dengan Greenify, Simak Tutorialnya!

Cara Masuk Engineering Mode Xiaomi dengan 3 Metode

Salah satu fitur yang tidak dapat dipungkiri memiliki peran cukup penting yaitu engineering mode. Dengan fitur tersebut bisa membantu mengetahui secara rinci kerusakan yang terjadi pada smartphone termasuk HP Xiaomi.

Fitur ini tersedia berupa sebuah aplikasi eksklusif masuk engineering mode. Meski demikian, Anda tetap bisa menggunakan engineering mode code melalui beberapa tahapan yang perlu dikerjakan terlebih dulu.

Anda bisa memanfaatkan fitur Xiaomi ini ketika akan membeli HP second atau setengah pakai. Sehingga dengan cara ini Anda akan tahu beberapa fungsi penting yang ada pada perangkat tersebut.

Anda bisa melakukan test kerusakan pada HP Xiaomi dengan mode CIT yang terbilang cukup lengkap. Sehingga Anda dapat mengetes fungsi hardware ponsel dengan mudah.

Untuk bisa menggunakan fitur tersebut Anda bisa masuk ke mode CIT atau engineering mode Xiaomi.

Sebenarnya ada 3 cara untuk melakukan pengetesan fungsi pada HP Xiaomi. Meski demikian, ketiganya memiliki tujuan yang sama.

Adapun ketiga cara masuk engineering mode xiaomi yaitu:

Masuk Engineering Mode Melalui Aplikasi

Ada 3 cara mudah yang bisa Anda lakukan ketika ingin masuk mode engineering untuk pengecekan kerusakan pada Xiaomi.

Anda bisa gunakan cara ini pada berbagai jenis prosesor, baik itu Snapdragon atau Qualcom. Namun cara ini bisa diterapkan pada semua tipe HP Xiaomi baik tipe prosesor maupun yang lainnya.

Sebenarnya cara menggunakan aplikasi sedikit ribet. Anda harus download aplikasinya terlebih dulu.

Salah satu yang direkomendasikan yaitu MTK engineering mode. Anda bisa download, install, dan buka aplikasi.

Baca Juga: Rotasi Layar Tidak Berfungsi, Berikut Cara Mengatasinya!

Menggunakan Isyarat Belakang Layar

Sedangkan untuk cara masuk engineering mode Xiaomi selanjutnya yaitu dengan isyarat belakang layar. Anda bisa gunakan dial number baik itu huruf dan angka bervariasi.

Sayangnya cara ini lebih repot dari cara pertama. Meski demikian tidak ada salahnya untuk mencobanya.

Anda wajib hafal dengan aba-aba ketika hendak melakukan pengecekan.

Setiap aba-aba memiliki jalur saluran yang berbeda. Misalnya ketika hendak mengetahui kondisi bagian layar touchscreen akan berbeda dengan instruksi tes baterai.

Masuk Secara Eksklusif Tanpa Aplikasi

Sedangkan cara yang ketiga yaitu dengan mode Xiaomi eksklusif tanpa aplikasi. Dari kedua cara sebelumnya, ini adalah teknik yang paling mudah untuk dilakukan. Adapun caranya yaitu:

  1. Silahkan masuk sajian pada perangkat Xiaomi
  2. Selanjutnya bisa pilih About phone atau perihal ponsel
  3. Jika sudah ikuti cara selanjutnya yaitu lakukan scroll ke bawah dan pilih mode kernel
  4. Ketuk atau tap secara berulang hingga 5x, dengan cara ini otomatis bisa masuk engineering mode Xiaomi.

Baca Juga: Cara Mengkloning HP dengan Menggunakan Beberapa Langkah Mudah

Fungsi Engineering Mode (CIT)

Secara umum engineering mode bisa Anda manfaatkan untuk mengetahui kerusakan yang terjadi pada HP Xiaomi dan yang lainnya. Adapun menu yang tersedia antara lain:

  • Test report untuk mengetahui kesimpulan hasil tes uji
  • Automatic tes jika memilih menu ini secara otomatis bisa melakukan pengujian pada beberapa komponen
  • SW and HW Version Anda dapat melihat versi software untuk mengecek IMEI HP Xiaomi
  • Single test membantu pengguna dapat melakukan ke beberapa komponen sesuai keinginan
  • Device Version membantu pengguna untuk dapat melihat informasi tentang HP Xiaomi secara lengkap.

Tidak ada salahnya Anda menggunakan cara masuk engineering mode Xiaomi dengan metode yang tepat. (R10/HR-Online)

LG Gram Pro, Laptop Tipis dan Bertenaga

LG Gram Pro, Laptop Tipis dan Bertenaga

Laptop tipis dan ringan jadi incaran banyak pengguna saat ini. Tapi seringkali, desain ramping justru mengorbankan performa. Untungnya, hadir satu solusi yang menjembatani kebutuhan...
Sayap Kanan Timnas Indonesia

Sayap Kanan Timnas Indonesia Terancam Kosong, Ini Deretan Nama Pengganti Kevin Diks

Posisi sayap kanan Timnas Indonesia terancam kosong di dua laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang akan berlangsung pada bulan Juni 2025 mendatang. Terancam kosongnya posisi...
Cara Mengatasi iPhone ke Lock iCloud, Bisa Pakai IMEI

Cara Mengatasi iPhone ke Lock iCloud, Bisa Pakai IMEI

Cara mengatasi iPhone ke lock iCloud bisa dipraktikkan agar lancar mengoperasikan gadget. Saat Apple ID terkunci, pengguna memang tidak bisa memanfaatkan gadgetnya seperti biasanya....
Bridal Shower Luna Maya Jadi Sorotan Karena Kemewahannya

Bridal Shower Luna Maya Jadi Sorotan Karena Kemewahannya

Bridal shower Luna Maya jadi sorotan. Beberapa waktu lalu kekasih Luna Maya, Maxime Bouttier resmi melamarnya. Banyak yang penasaran dengan tanggal pernikahan pasangan artis...
Pelatih Persib

Bukan Hanya Saddil Ramdani, Pelatih Persib Bandung Akui Ingin Rekrut Kedua Pemain Ini, tapi…

Pelatih Persib, Bojan Hodak akhirnya buka suara mengenai kabar soal Saddil Ramdani yang jadi incaran Persib Bandung. Saddil Ramdani memang tengah ramai jadi perbincangan...
Adab Melayat Mon Muslim, Pahami dengan Baik Agar Tidak Salah

Adab Melayat Non Muslim, Pahami dengan Baik Agar Tidak Salah

Adab melayat non Muslim harus umat Islam pahami. Sebagai seorang Muslim, penting untuk memahami bahwa melayat ke rumah duka non-Muslim tidak bisa Anda lakukan...