Senin, April 7, 2025
BerandaBerita TasikmalayaJelang Idul Adha, Perajin Golok Galonggong Tasikmalaya Banjir Pesanan

Jelang Idul Adha, Perajin Golok Galonggong Tasikmalaya Banjir Pesanan

Berita Tasikmalaya, (harapanrakyat.com),- Menjelang Hari Raya Idul ldha 1443 H atau tahun 2022, perajin golok dan pisau untuk menyembelih hewan Kurban di Kampung Galonggong, Desa Cilangkap, Kecamatan Manonjaya, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat banjir pesanan.

Dede Yayat Hidayat perajin Golok Galonggong Tasikmalaya mengatakan, setiap menjelang Hari Raya Idul Adha dirinya selalu banjir pesanan, terutama golok untuk sembelih hewan. 

“Golok banyak pesanan untuk sembelih hewan Kurban, bukan hanya golok saja tetapi juga pisau-nya pun banyak yang pesan, kalau pisau untuk menyisit daging,” ucapnya, Jumat (24/6/2022).

Baca Juga: Ratusan Ribu Ikan Mati Tercemar Limbah Sampah TPA Ciangir Tasikmalaya

Harga Golok tersebut ditarif dengan harga bervariasi, untuk harga golok petani mencapai Rp 200 ribu hingga Rp 500 ribu. Sedangkan untuk harga golok hias mulai harga Rp 500 ribu bahkan hingga Rp 5 juta. 

“Kalau yang pesan banyak, sudah menyebar di Indonesia, seperti Kalimantan, Sumatera Selatan, Jawa Tengah dan Jawa Timur,” katanya.

Para penrajin Golok Galonggong sempat mendapat dukungan dari Pemkab Tasikmalaya melalui Dinas Perindustrian Kabupaten Tasikmalaya. Salah satunya melalui bantuan perbaikan kios yang rusak.

“Pernah dibantu sama pemerintah. Bahkan tadinya kios-kios tidak layak untuk dijadikan tempat jualan. Sekarang kios tersebut layak untuk ditempati lantaran dibantu diperbaiki oleh Dinas tersebut,” pungkasnya. (Apip/R7/HR-Online/Editor-Ndu)

Pohon dan rumpun bambu tumbang tutup jalan Cadas Pangeran Atas Sumedang

Pohon dan Rumpun Bambu Tumbang Tutup Jalur Cadas Pangeran Sumedang, Listrik di Dua Kecamatan Mati

harapanrakyat.com,- Hujan deras disertai angin kencang, membuat sebuah pohon jenis kaliki dan rumpun bambu, tumbang hingga menutup akses Jalan Cadas Pangeran atas, tepatnya di...
Serangan Jantung, Pemudik Asal Depok Meninggal Dunia saat Transit di Gerbang Tol Cisumdawu

Serangan Jantung, Pemudik Asal Depok Meninggal Dunia saat Transit di Gerbang Tol Cisumdawu

Harapanrakyat.com - Seorang pemudik asal Depok, Jawa Barat yang baru pulang dari Semarang Jawa Tengah diduga mengalami serangan jantung saat transit di Gerbang Tol...
Lamaran Harris Vriza dan Haviza Devi, Momen Manis Menuju Pelaminan

Lamaran Harris Vriza dan Haviza Devi, Momen Manis Menuju Pelaminan

Lamaran Harris Vriza dan Haviza Devi berlangsung tadi malam. Ya,  pasangan selebritis tanah air, Harris Vriza serta Haviza Devi, akhirnya melangkah ke jenjang yang...
Asus Vivobook S15 Copilot+, Laptop AI Masa Depan untuk Profesional dan Pelajar

Asus Vivobook S15 Copilot+, Laptop AI Masa Depan untuk Profesional dan Pelajar

Asus kembali mengguncang pasar laptop dengan merilis Asus Vivobook S15 Copilot+. Ini merupakan salah satu laptop pertama di dunia yang berbekal prosesor Snapdragon X...
Chassis Innova Reborn, Kemampuan Ekstra Hadapi Berbagai Medan

Chassis Innova Reborn, Kemampuan Ekstra Hadapi Berbagai Medan

Banyak orang suka dengan Kijang Innova Reborn karena desainnya keren dan kenyamanannya luar biasa. Tapi, ada satu hal yang jarang disorot padahal sangat penting,...
Cara Mengaktifkan dan Menggunakan Visual Intelligence di iPhone

Cara Mengaktifkan dan Menggunakan Visual Intelligence di iPhone

Visual Intelligence di iPhone merupakan fitur baru dalam pembaruan sistem operasi iOS 18.4. Sebagai fitur baru, tentu saja inovasi ini mampu menggebrak pasar gadget...