Selasa, April 29, 2025
BerandaBerita PangandaranWooww!, Ribuan Wisatawan Terjebak Kemacetan Di Batukaras Pangandaran

Wooww!, Ribuan Wisatawan Terjebak Kemacetan Di Batukaras Pangandaran

Deretan sepeda motor terparkir hingga memenuhi pesisir pantai Batukaras Pangandaran, Selasa, (29/07/2014). Para wisatawan terjebak kemacetan hingga berjam-jam.

Foto : Askar/HR

Cijulang, (harapanrakyat.com)

Objek wisata pantai Batukaras Pangandaran sejak H +1 Idul Fitri telah dipadati pengunjung yang datang dari berbagai pelosok, Selasa, (29/07/2014). Akibatnya, akses menuju pantai Batukaras mengalami kemacetan, oleh para wisatawan yang datang maupun pulang.

Ruas jalan yang sempit menuju objek wisata tersebut, menambah kesemerawutan arus lalu lintas kendaraan yang datang dan pergi. Sejumlah pengunjung, menyesalkan sempitnya ruas jalan masuk.

“Kami terjebak berjam-jam, hingga tidak bisa keluar pantai. Padahal ingin mengunjungi objek wisata lainnya. Kenapa kejadian seperti ini terus berulang dari tahun ke tahun,” ucap Ujang (41), wisatawan asal Ciamis kepada HR.

Parkir kendaraan yang tak tertata rapih, lanjut Iwan, menambah kesemerawutan di pantai Batukaras. Ia berharap, Pemkab Pangandaran segera berbenah agar wisatawan nyaman saat berwisata.

Hal senada, dikatakan, Dony (38) wisatawan asal Bandung. Ia berserta keluarga besarnya terjebak kemacetan hingga tidak bisa masuk pantai Batukaras.

“Harusnya pengelola objek wisata bisa mempersiapkan atas lonjakan pengunjung di libur lebaran. Jangan terkesan hanya mengambil keuntungan semata, tanpa memperhatikan Sapta Pesona,” keluhnya kepada HR. (Askar/R1/HR-Online)

Pemain Timnas U-23

3 Pemain Timnas U-23 Ini Layak Menjajal Karir di Eropa

Pemain Timnas Indonesia U-23 saat ini diisi dengan banyak talenta muda yang hebat dan berbakat. Tak heran jika beberapa pemain Timnas mulai menjadi pusat...
Upah Rendah Pekerja

Sambut May Day, Buruh Kota Banjar Ingatkan Pemerintah Soal Upah Rendah Pekerja

harapanrakyat.com,- Menyambut peringatan May Day atau Hari Buruh Internasional tahun 2025, buruh di Kota Banjar, Jawa Barat, ingatkan pemerintah kota soal upah rendah pekerja. Federasi...
Pemain Asing Persib

Selain Ciro Alves, 3 Pemain Asing Persib Ini Berpotensi Tinggalkan Tim Maung Bandung di Akhir Musim

Kabar mengejutkan datang dari Persib Bandung usai Ciro Alves menyampaikan salam perpisahan, ada tiga pemain asing Persib lainnya yang berpotensi tinggalkan tim Maung Bandung...
Warga Miskin di Kertahayu yang Kelaparan

Terkait Warga Miskin di Kertahayu Ciamis yang Kelaparan hingga Sakit, Begini Tanggapan Pemdes

harapanrakyat.com,- Kepala Desa Kertahayu, Hendar Rudiana, mengaku kaget terkait adanya warga miskin di Kertahayu yang kelaparan hingga sakit, tepatnya Dusun Cisaar, RT 06/02, Kecamatan...
Tergeletak Pinggir Rel Kereta Api

Geger! Pria Tanpa Identitas dengan Kondisi Penuh Luka Ditemukan Tergeletak Pinggir Rel Kereta Api di Garut

harapanrakyat.com,- Seorang pria tanpa identitas ditemukan tergeletak di pinggir jalur rel kereta api kota Garut, Jawa Barat, dengan kondisi mengenaskan, Senin (28/4/2025). Polisi menduga...
Wasiat Bunda Iffet Sebelum Meninggal Soal Pemberantasan Narkoba

Wasiat Bunda Iffet Sebelum Meninggal Soal Pemberantasan Narkoba

Wasiat Bunda Iffet dibeberkan oleh sang anak, Bimbim Slank. Kepulangan sang ibunda menjadi kabar duka yang mendalam. Sosok Bunda Iffet merupakan keluarga dari band...