Rabu, Februari 12, 2025
BerandaBerita TerbaruMengubah Ukuran Font di HP Android dengan Mudah dan Cepat

Mengubah Ukuran Font di HP Android dengan Mudah dan Cepat

Mengubah ukuran font, terutama pada Android tidak sulit. Anda bisa mengganti ukuran dari font HP kapan saja dengan bebas. Bagi para pengguna HP Android, tips ini sangat bermanfaat.

Font pada HP sebenarnya sudah memiliki ukuran yang standar dari pengaturan pabrik. Hanya saja beberapa orang merasa tidak nyaman dengan ukuran font atau tulisan tersebut.

Baca Juga: Mengaktifkan Android System Webview, Bisa Melalui Pengaturan

Entah terlalu kecil maupun terlalu besar, maka pengguna harus menyesuaikan ukuran font tersebut. Nah, hal ini dapat para pengguna Android lakukan dengan lebih mudah.

Mengubah Ukuran Font di Android

Mengubah Ukuran Font di HP Android dengan Mudah dan Cepat

Font adalah tulisan yang ada pada suatu perangkat dan dapat terlihat secara digital. Anda bisa menemukan font di HP, komputer, tablet, dan alat elektronik lainnya.

Dalam beberapa perangkat tersebut, telah tersedia pengaturan bawaan mengenai ukuran, jenis, warna, gaya font, dan lainnya. Hal ini menjadi hal umum di Android.

Akan tetapi, tidak jarang orang merasa tidak puas terhadap ukuran font. Beberapa orang ingin menyesuaikan ukuran font dengan kebutuhan mereka selama bermain HP Android.

Bagaimanapun juga ukuran font ini menjadi hal yang sangat penting. Meski terdengar sepele, tetapi ukuran font harus dapat terlihat nyaman di mata penggunanya.

Tentu saja untuk para Android yang merasa tidak pas dengan ukuran font, maka bisa langsung mengganti pengaturannya.

Karena selain merasa tidak nyaman, mengubah ukuran font di Android besar kecil bertujuan untuk mengurangi kesalahan ketika mengetik maupun membaca.

Mengubah Font Android dengan Mudah

Ada beberapa langkah mudah yang perlu Anda lakukan untuk mengganti ukuran dari font pada perangkat, yaitu sebagai berikut:

  • Masuk ke bagian menu Setting atau Pengaturan yang ada di dalam Android.
  • Klik menu Tampilan yang tersedia.
  • Setelah berhasil masuk, Anda akan menemukan pilihan “Ukuran Font”.
  • Kemudian, sesuainya ukuran font sesuai dengan keinginan ANda.
  • Anda bisa mengubah font menjadi lebih besar maupun lebih kecil yang akan membuat lebih nyaman.

Baca Juga: Menonaktifkan Hamparan Layar Android yang Paling Aman dan Efektif

Selain cara di atas, Anda juga bisa mengganti ukuran font langsung melalui keyboard. Namun, tidak semua keyboard memiliki fitur satu ini.

Cara Lain yang Dapat Anda Lakukan

Pada kenyataannya, HP Android memiliki pengaturan yang berbeda. Oleh karena itu, Anda bisa melakukan cara ini untuk mengubah ukuran font:

  • Tarik kolom notifikasi bar ponsel yang berada tepat di atas layar ke bagian bawah.
  • Setelah berhasil, segera pilih ikon gear yang akan menyediakan akses Setting atau Pengaturan pada keyboard.
  • Di dalam menu pengaturan yang tersedia, cari pilihan menu “Layar”. Menu tersebut di dalamnya akan tersedia berbagai pilihan pengaturan tampilan pada smartphone Android.
  • Kemudian, geser pada bagian hingga terlihat menu tulisan “Font Size”, kemudian klik.
  • Selanjutnya Anda bisa langsung mengubah ukuran teks sesuai keinginan. Geser pengaturan ke kanan untuk membuat huruf lebih besar dan ke kiri untuk memperkecil.

Mengganti Ukuran Font dengan Aplikasi

Selain dua cara di atas, Anda juga bisa mengubah ukuran font pada HP Android dengan menggunakan aplikasi.

Ada berbagai aplikasi yang mengatur mengenai tipe dan pengaturan font di dalam ponsel. Salah satu aplikasi yang dapat Anda gunakan adalah Big Font.

Big Font merupakan aplikasi besutan United App Studio yang memungkinkan para penggunanya mengganti ukuran huruf atau font dari 50 hingga 300 persen.

Hanya dengan mengunduh aplikasi dan mengaksesnya, Anda sudah bisa mengubah ukuran font ada HP sesuai dengan keinginan.

Aplikasi lainnya yang dapat Anda gunakan adalah Big Font – Change Font Size or Display Size dari Sam Lu. Untuk aplikasi satu ini sebenarnya mirip seperti aplikasi sebelumnya.

Baca Juga: Cara Mengosongkan Penyimpanan HP Android, Aman dan Cepat

Anda bisa memperkecil font hingga 20 persen maupun memperbesarnya hingga 1.000 persen. Di aplikasi ini juga ada tampilan yang berisi informasi ukuran dari font.

Selain menambah atau mengurangi ukuran font, aplikasi ini juga bermanfaat untuk berbagai hal karena bisa menjadi kaca pembesar otomatik. Tentunya aplikasi ini juga tersedia versi gratis dan juga yang berbayar.

Itulah berbagai cara mengubah ukuran font pada HP Android. Pengguna Android bisa menggunakan cara tersebut untuk menambah maupun mengurangi ukuran font pada tampilan HP. (R10/HR-Online)

Intan Nuraini

Intan Nuraini Rayakan Ulang Tahun Putrinya, Warganet Ramai Berikan Doa Terbaik

Lama tak muncul ke publik, Intan Nuraini bagikan postingan ulang tahun anak perempuannya. Hijaber cantik yang merupakan ibu tiga anak ini kompak merayakan ulang...
Bendungan Cariang di Sumedang

8 Kali Gagal Panen, Petani Desak Pemerintah Perbaiki Bendungan Cariang di Sumedang

harapanrakyat.com,- Para petani yang terdampak jebolnya Bendungan Cariang di Kecamatan Ujungjaya, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, terus mendesak pemerintah untuk segera melakukan perbaikan permanen pada...
Deddy Corbuzier sebagai Stafsus Kemenhan

Pelantikan Deddy Corbuzier sebagai Stafsus Kemenhan Tuai Kritikan Netizen

Pelantikan Deddy Corbuzier sebagai Stafsus Kemenhan (Kementerian Pertahanan) ternyata menuai kritik dari banyak pihak. Prosesi pelantikannya berlangsung pada Selasa (11/2/2025). Menteri Pertahanan, Sjafrie Sjamsoeddin, menjadi...
Keutamaan Doa Panjang Umur, Raih Kehidupan yang Berkah

Keutamaan Doa Panjang Umur, Raih Kehidupan yang Berkah

Memiliki umur yang panjang dan bermanfaat tentu menjadi dambaan setiap manusia. Rasulullah pun mengajarkan kepada umatnya untuk senantiasa memanjatkan doa panjang umur. Baca Juga: Doa...
Sinopsis Samawa Dosamu Cintaku Selamanya, Tentang Isu KDRT

Sinopsis Samawa Dosamu Cintaku Selamanya, Tentang Isu KDRT

Banyaknya film terbaru yang akan tayang di bioskop tentu memberikan beragam pilihan bagi para penonton. Salah satunya adalah film berjudul Samawa Dosamu Cintaku Selamanya,...
Oppo Find X9 Ultra, Bocoran Spesifikasi dan Perkiraan Peluncuran

Oppo Find X9 Ultra, Bocoran Spesifikasi dan Perkiraan Peluncuran

Oppo tampaknya sedang mempersiapkan smartphone flagship terbaru dari seri Find, yaitu Oppo Find X9 Ultra. Perangkat ini kemungkinan besar akan hadir pada tahun 2026...