Senin, April 28, 2025

Arsip Tahunan: 2024

Janji Komika Fico Fachriza Usai Pinjam Uang ke Rekan Artis: Gue Bakal Balikin

Komika Fico Fachriza baru-baru ini buka suara terkait kasus peminjaman uang ke beberapa rekan artis. Banyak yang kecewa, sebab Fico meminjam uang dengan alasan...

Penampilannya Kena Tegur, Desainer Ivan Gunawan Tantang KPI Bertemu Langsung

Fashion desainer Ivan Gunawan sekaligus sebagai artis Indonesia yang sangat nyentrik dengan gaya penampilannya yang selalu on point. Sayangnya, penampilannya itu malah menuai kecaman...

Perumda Tirta Galuh Ciamis Resmi Sesuaikan Tarif Air Mulai 1 Januari 2025

harapanrakyat.com,- Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Air Minum Tirta Galuh Ciamis secara resmi mengumumkan penyesuaian tarif air bersih yang akan mulai diberlakukan pada 1 Januari...

Presenter Vincent Rompies Kenang Nasehat Mendiang Sang Ayah: Gue Kayak…

Presenter kondang Vincent Rompies bagikan kenangan saat bersama mendiang ayahnya. Pria 44 tahun ini termenung saat mengingat nasihat ayahnya, Jan Rompies, tentang ajaran Yesus...

ASN Pemkab Ciamis Dihimbau Jangan Gunakan Kendaraan Dinas untuk Libur Tahun Baru

harapanrakyat.com,- Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemkab Ciamis, Jawa Barat, dihimbau jangan gunakan mobil dinas untuk berlibur tahun baru 2025. Hal itu dikatakan Sekretaris Daerah...

Dari Laka Lantas hingga Tindak Pidana, Ini Kasus Paling Menonjol di Wilayah Hukum Polres Tasikmalaya Tahun 2024

harapanrakyat.com,- Kasus-kasus yang paling menonjol di Wilayah Hukum Polres Tasikmalaya sepanjang tahun 2024 didominasi oleh kecelakaan lalu lintas (Laka Lantas) dan tindak pidana. Hal tersebut...

Wisata Kawah Talaga Bodas Garut Ditutup Sementara pada Malam Tahun Baru

harapanrakyat.com,- Kawasan wisata Kawah Talaga Bodas di Garut, Jawa Barat, ditutup sementara selama perayaan malam tahun baru. Penutupan ini dilakukan atas rekomendasi tokoh masyarakat...

DLHK Pangandaran Mengaku Kewalahan Atasi Sampah Libur Nataru

harapanrakyat.com - Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kabupaten Pangandaran, mengaku kewalahan mengatasi tumpukan sampah di sejumlah objek wisata seperti Pantai Pangandaran, selama libur...

Polres Sumedang Klaim Angka Kriminalitas Tahun 2024 Turun Signifikan

harapanrakyat.com,- Polres Sumedang mengklaim angka kriminalitas di Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, menurun pada tahun 2024. Berdasarkan data yang tercatat, angka kriminalitas tahun ini jauh...

Dishub Ciamis Siapkan Rekayasa Lalu Lintas Jelang Pergantian Tahun Baru, Catat Lokasinya

harapanrakyat.com,- Dalam rangka menghadapi malam pergantian tahun baru 2025, Dinas Perhubungan (Dishub) Ciamis sudah menyiapkan rekayasa lalu lintas, terutama di kawasan perkotaan Ciamis. Rekayasa lalu...

Anaknya Panggil Ustadz Hendra Zayn Ayah, Inara Rusli: Bukan Gimmick

Tersiar kabar bahwa anak Inara Rusli memanggil ayah kepada ustadz Hendra Zayn. Kabar tersebut dibuktikan dengan adanya video pendek yang beredar dan penjelasan dari...

Seorang Pelajar di Cimahi Jadi Korban Pelecehan Seksual, Pelaku Berkenalan di WAG

harapanrakyat.com – Seorang pria berinisial MAA (26) melakukan pelecehan seksual kepada remaja putri asal Cimahi, Jawa Barat yang masih berusia 14 tahun. Baca Juga :...

Pusat Kuliner Alun-Alun Ciamis Selesai Dibangun, Kapan Dibuka?

harapanrakyat.com,- Pembangunan pusat kuliner di Alun-Alun Ciamis, Jawa Barat akhirnya rampung. Pembangunan di Alun-Alun Ciamis bagian Timur tersebut memakan waktu 203 hari kerja terhitung...

Bahagianya Pengantin Tunanetra Ikut Nikah Massal Gratis di Tasikmalaya

harapanrakyat.com,- Akhir tahun 2024, jadi momen bahagia bagi lima pasangan pengantin tunanetra. Mereka mengikuti nikah massal secara gratis di Gedung Aisyah, Jalan Ir H...

Sepanjang 2024, Disdik Ciamis Raih Penghargaan Tingkat Provinsi Jabar hingga Nasional

harapanrakyat.com,- Sepanjang tahun 2024, Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Ciamis telah berhasil meraih berbagai penghargaan tingkat Provinsi Jabar maupun tingkat nasional. Raihan prestasi tersebut tentu...

Puluhan Calon Penerima BLT DD di Cigayam Ciamis Kecewa, Pemdes Kembali Ingkar Janji

harapankyat.com,- Puluhan warga calon penerima Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) kembali mendatangi kantor Desa Cigayam, Kecamatan Banjaranyar, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Selasa...

Sifat Kimia Eter dan Kenali Manfaatnya

Beberapa sifat kimia eter yang penting untuk dipahami. Ester adalah senyawa kimia yang memiliki gugus eter (-O-) yang terikat pada dua kelompok alkil atau...

Disdukcapil Ciamis Buka Layanan Adminduk di Perayaan Tahun Baru di Cipaku

harapanrakyat.com,- Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Ciamis, Jawa Barat, membuka layanan administrasi kependudukan (adminduk) di sekitar lapang Desa Selamanik, Kecamatan Cipaku, Selasa (31/12/2024). Sebagai...

Diminta Transfer Uang, Aurel Ternyata Ditipu Fico Fachriza

Aurel Hermansyah baru saja mengalami hal yang tidak mengenakkan. Pasalnya Aurel ditipu oleh komika Fico Fachriza, rekannya sesama artis. Kisah sedihnya itu Aurel ceritakan...

Ciptakan Suasana Kondusif Jelang Tahun Baru, Polres Kota Banjar Musnahkan Ratusan Botol Miras dan Knalpot Brong

harapanrakyat.com,- Barang bukti ratusan botol minuman keras (miras) berbagai jenis dan knalpot brong dimusnahkan Polres Banjar, Polda Jabar, Selasa (31/12/2024). Pemusnahan barang bukti tersebut...

Berita Terbaru