Sabtu, Maret 15, 2025
BerandaTeknologiAplikasiCara Memulihkan Marketplace Facebook yang Sedang Error

Cara Memulihkan Marketplace Facebook yang Sedang Error

Cara memulihkan marketplace Facebook yang sedang error perlu pengguna ketahui. Memulihkan marketplace Facebook yang sedang error bisa Anda lakukan dengan berbagai cara. Marketplace Facebook menjadi salah satu fitur yang bermanfaat bagi para pengguna. 

Para pengguna bisa memanfaatkan fitur pada Facebook tersebut untuk berjualan. Seperti pada marketplace umumnya, dengan marketplace pada Facebook pengguna bisa melakukan transaksi jual atau beli. Namun, permasalahan seperti error juga sering pengguna alami.

Baca Juga: Profil FB Kosong dengan Cara Mudah, agar Privasi Tetap Aman!

Inilah Cara Memulihkan Marketplace Facebook yang Error

Saat ini masih banyak orang yang menggunakan facebook sebagai salah satu aplikasi sosial media. Dalam Facebook terdapat fitur yang bisa pengguna manfaatkan untuk mendapatkan atau menjual sebuah barang. Marketplace Facebook merupakan sebuah fitur bermanfaat yang terdapat pada Facebook. 

Para pengguna Facebook bisa memanfaatkan fitur tersebut untuk melakukan transaksi jual beli. Sebuah barang bisa mudah Anda dapatkan dalam fitur bermanfaat pada Facebook ini. Namun, terkadang dalam marketplace Facebook mengalami error sehingga harus pengguna pulihkan. 

Berbagai masalah seperti tidak bisa mengakses fitur tersebut dan tidak bisa mengirim pesan sering penggunaan alami. Dengan adanya error tersebut tentu penjual dan pembeli akan kesulitan untuk melakukan transaksi.

Tidak perlu khawatir karena terdapat berbagai cara untuk memulihkan marketplace Facebook yang sedang error seperti berikut ini:

Menggunakan Browser yang Lain

Cara memulihkan marketplace Facebook yang pertama yaitu dengan menggunakan browser lain. Terkadang ketika membuka marketplace Facebook menggunakan browser akan mengalami error. Error tersebut bisa menyebabkan pengguna tidak bisa memanfaatkannya. 

Maka dari itu, solusi untuk memulihkan yaitu dengan menggunakan dasar lain untuk membuka marketplace Facebook. Anda bisa menggunakan browser lain untuk membuka marketplace Facebook.

Baca Juga: Fitur Facebook untuk Bisnis Permudah Strategi Pemasaran Online

Cara memulihkan marketplace Facebook dengan Membersihkan Cache pada Aplikasi

Memulihkan marketplace Facebook yang sedang error bisa Anda lakukan dengan membersihkan cache pada aplikasi. Cache merupakan data sementara berasal dari aplikasi yang terpasang pada memori telepon.

Setiap aplikasi pasti memiliki file sehingga akan membutuhkan ruang penyimpanan. Semakin banyak cache pada aplikasi yang terinstal semakin banyak pula data yang menumpuk. 

Sehingga bisa membuat ruang penyimpanan menjadi penuh. Dengan begitu marketplace Facebook bisa saja mengalami error. Sehingga Anda perlu membersihkan cache pada aplikasi Facebook atau browser yang digunakan. Langkah untuk membersihkan cache aplikasi sangat mudah. 

Langkah pertama Anda bisa membuka menu pengaturan terlebih dahulu, lalu cari opsi aplikasi. Setelah berhasil menemukan opsi aplikasi, lalu klik dan cari aplikasi Facebook atau browser yang Anda gunakan. Kemudian klik pada aplikasi lalu pilih opsi clear cache.

Melakukan Update Aplikasi

Cara memulihkan marketplace Facebook yang error selanjutnya yaitu dengan melakukan update aplikasi. Aplikasi Facebook tentu akan memiliki pembaruan ke versi yang terbaru. Apabila Anda lupa untuk melakukan update bisa saja fitur-fitur yang ada di dalamnya menjadi error.

Dengan begitu apabila mendapati marketplace Facebook yang error Anda bisa langsung melakukan update aplikasi. 

Anda bisa mengunjungi Google Play Store terlebih dahulu untuk melakukan update. Apabila sudah melihat adanya pembaruan Facebook, maka langsung saja melakukan update ke versi terbaru. Dengan begitu Anda bisa melakukan transaksi jual beli pada fitur Facebook tersebut.

Membuka Marketplace Facebook Menggunakan Tautan yang Lain

Cara memulihkan marketplace Facebook yang sedang error selanjutnya yaitu dengan membuka tautan lain. Apabila Anda tidak bisa membuka marketplace Facebook menggunakan pintasan ikon pada aplikasi, cara ini bisa Anda lakukan. Salah satu caranya yaitu dengan membuka facebook menggunakan tautan lain. 

Para pengguna bisa membuka marketplace dengan menggunakan tautan dari Facebook langsung. Selain itu, juga bisa meminta kepada teman pengguna Facebook untuk mengirimi tautan marketplace.

Baca Juga: Cara Menghapus Marketplace di FB Lite dengan Mudah

Menghubungi Pihak Facebook

Anda bisa menghubungi pihak Facebook apabila benar-benar tidak bisa masuk pada marketplace. Maka dari itu, Anda bisa memulihkan marketplace Facebook dengan bantuan pihak Facebook.

Setelah menghubungi, nantinya pihak Facebook akan melakukan peninjauan lebih lanjut. Maka dari itu, Anda bisa menunggu beberapa waktu untuk mendapat balasan dari Facebook.

Nah, itu dia beberapa cara memulihkan marketplace Facebook yang sedang error. Apabila marketplace Facebook sedang error tentu bisa membuat para pengguna kesulitan untuk melakukan transaksi jual beli. Maka dari itu, segera lakukan cara untuk memulihkannya. (R10/HR-Online)

Cara Mengatur Waktu Charger iPhone untuk Versi Baru dan Lama

Cara Mengatur Waktu Charger iPhone untuk Versi Baru dan Lama

Cara mengatur waktu charger iPhone bisa pengguna coba dengan mudah. Perlu untuk pecinta gadget ketahui bahwa Apple mengenalkan opsi batas isi daya untuk versi...
Penyakit Chikungunya warga

Dinas Kesehatan Ciamis Ingatkan Warga Waspadai Penyakit Chikungunya

harapanrakyat.com,- Dinas Kesehatan Kabupaten Ciamis, Jawa Barat mengingatkan warga untuk waspada terhadap penyakit Chikungunya. Saat ini sudah ada kasus di dua puskesmas, yakni di...
Kandungan Surat Al Hadid Ayat 22, Pemahaman dan Hikmah dari Musibah dalam Perspektif Al Quran

Kandungan Surat Al Hadid Ayat 22, Pemahaman dan Hikmah dari Musibah dalam Perspektif Al Quran

Kandungan Surat Al Hadid ayat 22 sudah semestinya kita pelajari. Musibah adalah bagian dari kehidupan manusia yang tak dapat kita hindari. Setiap individu pasti...
Ormas Sweeping Rumah Makan

Ormas Sweeping Rumah Makan yang Buka Siang Bolong saat Puasa di Garut Berujung Audiensi di DPRD

harapanrakyat.com,- Buntut ormas sweeping terhadap warung dan tempat makan saat bulan puasa makin menghangat lantaran viral. Bahkan, para tokoh serta ulama saat melakukan audiensi...
PPNI Pangandaran Berbagi Paket Berbuka Puasa

PPNI Pangandaran Berbagi Paket Berbuka Puasa, Bukti Kepedulian Perawat Terhadap Masyarakat

harapanrakyat.com,- Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat, berbagi paket berbuka puasa kepada para pengguna jalan. Aksi membagikan ratusan takjil tersebut, berlangsung...
Cheryl Ruan

Tanggapan Ustaz Derry Sulaiman Soal Cheryl Ruan Tak Tahu Bobon Santoso Mualaf

Konten kreator Bobon Santoso resmi menjadi mualaf dan dipandu oleh Ustaz Derry Sulaiman. Sayangnya momen penuh haru tersebut justru tak diketahui oleh sang istri,...