Minggu, April 27, 2025
BerandaTeknologiAplikasiCara Mengembalikan Filter IG yang Hilang dan Faktor Penyebabnya

Cara Mengembalikan Filter IG yang Hilang dan Faktor Penyebabnya

Cara mengembalikan filter IG yang hilang sangat mudah. Filter IG yang hilang bisa Anda kembalikan dengan cara seperti di bawah ini. Filter dalam aplikasi Instagram membantu setiap postingan tampak lebih keren dan menarik untuk dilihat.

Sehingga filter menjadi kebutuhan yang banyak dicari oleh pengguna IG. Bagi Anda yang masih bingung saat menggunakannya, jangan khawatir. Sebab, kami akan mengulas tentang bagaimana cara yang bisa Anda lakukan untuk mengembalikannya ketika hilang.

Baca Juga: Fitur Schedule Post Instagram, Konten Semakin Terjadwal!

Cara Mengembalikan Filter IG yang Hilang, Ketahui Faktor Penyebabnya

Sebagai pengguna aplikasi Instagram (IG) pasti Anda salah satu pengguna filter yang akan membantu setiap postingan terkesan semakin menarik. Sayangnya ada kalanya filter hilang secara tiba-tiba.

Lantas bagaimana cara untuk mengembalikannya? Bagi sebagian besar orang memang masih terkesan sulit, padahal cara yang bisa dilakukan tergolong sederhana. Begitu juga dengan cara untuk menggunakannya. Ketika filter IG Anda hilang jangan panik, gunakan cara berikut ini:

  • Hapus dan instal ulang aplikasi
  • Restart HP
  • Mungkin aplikasi belum update
  • Periksa koneksi jaringan internet
  • Kosongkan ruang penyimpanan internal
  • Logout akun Instagram
  • Hapus cache IG
  • Tutup paksa IG, dan masih banyak yang lainnya

Baca Juga: Cara Mengembalikan Akun IG yang Diblokir Sementara

Penyebab Filter IG Hilang

Setelah Anda tahu cara mengembalikan filter ig yang hilang, tentu perlu juga tahu faktor penyebabnya. Penyebab filter IG hilang tentu karena beberapa alasan. Berikut ini ada beberapa faktor yang mengakibatkan filter IG hilang, antara lain:

  • Versi Instagram sudah usang
  • Perangkat sudah tidak kompatibel
  • Koneksi jaringan internet lemot
  • Penyimpanan internal perangkat penuh
  • Data dan cache aplikasi Instagram penuh
  • Akun pemilik filter Instagram hilang atau sudah dihapus
  • Server Instagram sedang dalam gangguan

Baca Juga: Cara Login IG dengan Nama Pengguna Karena Lupa Kata Sandi

Cara Menggunakan Filter Instagram

Cara mengembalikan filter IG yang hilang tergantung dari faktor penyebabnya. Untuk itu, ketika hal ini Anda alami sebaiknya untuk mencari tahu apa penyebabnya terlebih dulu.

Sebagai pengguna IG, menggunakan filter menjadi hal yang wajar. Saat akun IG berhasil Anda buat, barulah dapat memanfaatkan filternya. Jika Anda masih bingung, berikut ini ada cara mudah yang bisa Anda lakukan untuk menggunakan filter IG yaitu:

  1. Langkah pertama sebaiknya buka aplikasi Instagram yang ada di ponsel Anda.
  2. Selanjutnya pada laman utama, bisa geser layar dari kiri ke kanan, atau pilih ikon + > story.
  3. Akan muncul berbagai filter yang ditawarkan oleh aplikasi IG yang berada di bagian bawah. Anda bisa geser ikon pencarian filter sesuai keinginan.
  4. Tambahkan menggunakan filter untuk dibagikan ke story Instagram agar semakin keren.

Sebagai pengguna aplikasi Instagram Anda bisa gunakan filter untuk membuat postingan terlihat lebih keren. Apalagi cara mengembalikan filter IG yang hilang cukup mudah seperti saat hendak menggunakannya. Jangan panik, ikuti langkah-langkahnya. (R10/HR-Online)

Lenovo IdeaPad Slim 3 2025, Laptop Ringkas dan Tangguh untuk Generasi Produktif

Lenovo IdeaPad Slim 3 2025, Laptop Ringkas dan Tangguh untuk Generasi Produktif

Lenovo IdeaPad Slim 3 2025 telah resmi rilis di India. Perangkat komputer jinjing buatan Lenovo ini membawa sejumlah peningkatan signifikan yang hadir untuk memenuhi...
Sejarah Museum Dirgantara Yogyakarta, Tempat Edukasi Sejarah Penerbangan TNI AU

Sejarah Museum Dirgantara Yogyakarta, Tempat Edukasi Sejarah Penerbangan TNI AU

Sejarah Museum Dirgantara menyimpan kisah perkembangan dunia penerbangan di dalamnya. Menilik dari catatan sejarah Indonesia, bangunan ini merupakan tempat untuk mengabadikan sejarah TNI Angkatan...
HMI Pangandaran Kritik Rencana Reaktivasi Jalur Kereta Banjar-Cijulang, Sebut Wacana Tahunan dan Pemborosan Anggaran

HMI Pangandaran Kritik Rencana Reaktivasi Jalur Kereta Banjar-Cijulang, Sebut Wacana Tahunan dan Pemborosan Anggaran

harapanrakyat.com,- Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Pangandaran melontarkan kritik tajam terhadap rencana reaktivasi jalur kereta Banjar-Cijulang. Menurut mereka, reaktivasi tersebut seperti sebuah wacana tahunan. Ketua HMI...
Resmikan Gedung PPNI, Wakil Wali Kota Banjar Ingatkan Perawat Jaga Profesionalitas dan Pelayanan Prima

Resmikan Gedung PPNI, Wakil Wali Kota Banjar Ingatkan Perawat Jaga Profesionalitas dan Pelayanan Prima

harapanrakyat.com,- Wakil Wali Kota Banjar, Jawa Barat Supriana mengingatkan para perawat agar bisa memberikan pelayanan yang baik kepada masyarakat. Hal itu ia sampaikan usai...
Akibat Sungai Cipeles Meluap, Kantor Kelurahan dan Rumah Warga di Sumedang Dihantam Longsor

Akibat Sungai Cipeles Meluap, Kantor Kelurahan dan Rumah Warga di Sumedang Dihantam Longsor

harapanrakyat.com,- Cuaca ekstrem yang melanda wilayah Kabupaten Sumedang sejak sore, menyebabkan Kantor Kelurahan Cipameungpeuk, Kecamatan Sumedang Selatan, Kabupaten Sumedang Jawa Barat, mengalami rusak berat...
Cacing Kepala Duri (Acanthocephala)

Cacing Kepala Duri (Acanthocephala), Parasit yang Mengintai Tubuh Manusia

Pada dasarnya, tidak bisa kita pungkiri bahwa tubuh manusia dapat menjadi tempat tinggal yang nyaman bagi berbagai jenis parasit. Ya, salah satunya adalah cacing...