Jumat, April 18, 2025
BerandaBerita BisnisCara Investasi Lukisan Bagi Pemula untuk Meraup Cuan Tinggi

Cara Investasi Lukisan Bagi Pemula untuk Meraup Cuan Tinggi

Cara investasi lukisan agar menghasilkan cuan yang tinggi cukup mudah. Anda bisa menjadi seorang kolektor lukisan atau seniman dengan cara investasi tepat. Menjadi seorang seniman tidak hanya jadi pekerjaan atau hobi saja, namun bisa menjadi investasi.

Sebagai pelukis atau kolektor, kini memiliki peluang cukup menjanjikan dalam menghasilkan cuan yang menjanjikan.

Lukisan tidak hanya dapat langsung dijual, namun bisa menjadi barang investasi. Lantas bagaimana cara untuk menjalankan investasinya? Berikut penjelasannya.

Baca Juga: Investasi Asing Langsung, Simak Pengertian dan Tips Melakukannya

Cara Investasi Lukisan untuk Pemula

Adanya kolektor seni kini membantu membangkitkan semangat karya seni. Bahkan kini bisa menjadi salah satu instrumen investasi cukup menjanjikan.

Seperti kita ketahui jika investasi adalah kegiatan yang kini banyak menjadi pilihan untuk mempersiapkan kebutuhan finansial masa depan. Ada banyak instrumen investasi seiring berjalannya waktu.an

Tidak hanya saham, emas, obligasi, atau sejenisnya, namun sebuah karya seni juga bisa dijadikan instrumen investasi cukup menjanjikan. Investasi lukisan mampu menghasilkan keuntungan hingga 10% atau lebih per tahunnya.

Bagi pecinta dunia seni lukis tidak ada salahnya untuk membuat koleksinya sebagai barang investasi. Anda bisa membeli lukisan atau berinvestasi melalui broker seni.

Baca Juga: Investasi Mobil Listrik, Meski Mahal tapi Biaya Pemeliharaan Murah

Investasi Lukisan yang Menguntungkan

Memajang karya seni pada ruangan di rumah atau tempat lain salah satu cara untuk menunjukkan status kelas. Sehingga dengan investasi karya seni mampu menggambarkan sebuah investasi menguntungkan.

Hal ini karena karya seni mampu menandakan adanya status, kekayaan, kekuasaan, dan pengaruh. Apalagi saat ini peminat karya seni semakin menunjukkan peningkatan.

Hal ini dirasa cukup menguntungkan karena mampu menarik perhatian industri finansial. Lantas bagaimana cara untuk menjalankan investasinya?

Ada baiknya sebagai pemula Anda tahu teknik yang tepat. Sehingga mampu meraup cuan tinggi.

Membeli lukisan saat harganya mahal tidak menandakan jika Anda bisa memperoleh keuntungan tinggi. Namun ada baiknya untuk membelinya ketika karya pelukis sedang naik.

Pastikan Anda membelinya ketika lukisan memiliki potensi naik ke depan. Pastikan membeli lukisan yang Anda sukai. Sehingga meski tidak terjual, namun Anda masih bisa memajang dan menikmatinya di rumah.

Baca Juga: Keuntungan Investasi ORI022 Memulihkan Perekonomian Negara

Aset dengan Nilai yang Berkembang

Seperti investasi lainnya, sebuah lukisan juga akan semakin bernilai jika mempertahankannya dalam kurun waktu tertentu. Meski lukisan sebagai produk investasi, namun sifatnya tidak memiliki tingkat likuiditas tinggi.

Tidak seperti emas atau saham dan sejenisnya. Karya lukisan dapat terjual dalam pelelangan atau sebuah galeri.

Kemudian akan memiliki harga yang lebih tinggi jika lukisan tersebut disimpan untuk dijual kembali.

Nilai lukisan sama halnya dengan deposito, bisa naik atau turun. Hal ini berpengaruh terhadap kapan mereka membeli dan menjualnya kembali.

Menjadi seorang kolektor atau seniman tidak akan pernah ada rasa penyesalan ketika memiliki sebuah karya seni. Sehingga meski sudah menerapkan cara investasi lukisan dan meraup cuan, namun tidak akan menyesal ketika membelinya hanya sebagai pajangan. (R10/HR-Online)

Kearifan Lokal Situs Cagar Budaya Pulomajeti Kota Banjar, Jadi Lokasi Shooting TV Internasional

Kearifan Lokal Situs Cagar Budaya Pulomajeti Kota Banjar, Jadi Lokasi Syuting TV Internasional

harapanrakyat.com,- Situs cagar budaya Pulomajeti yang berada di Kampung Siluman, Kelurahan Purwaharja, Kecamatan Purwaharja, Kota Banjar, Jawa Barat, kian dikenal dunia. Situs cagar budaya...
Pemain Timnas Indonesia U-17 Tiba di Tanah Air, Lanjut Persiapan ke Piala Dunia

Pemain Timnas Indonesia U-17 Tiba di Tanah Air, Lanjut Persiapan ke Piala Dunia

Para pemain Timnas Indonesia kembali ke Tanah Air, usai terhenti di perempat final Piala Asia U-17 2025 melawan Korea Utara. Skuad Garuda Muda pun...
Nathalie Holscher Saweran di Sidrap

Tuai Kecaman Gara-Gara Pamer Saweran di Sidrap, Nathalie Holscher Tak Mau Minta Maaf

harapanrakyat.com,- Aksi Nathalie Holscher sebagai DJ kembali jadi perbincangan setelah videonya tampil di sebuah tempat hiburan malam di Kabupaten Sidenreng Rappang (Sidrap), Sulawesi Selatan,...
Polisi Geledah Kosan Oknum Dokter di Garut, Diduga Terkait Perkara Pelecehan Pasien

Polisi Geledah Kosan Oknum Dokter di Garut, Diduga Terkait Perkara Pelecehan Pasien

harapanrakyat.com,- Aparat kepolisian menggeledah kosan atau tempat tinggal oknum dokter tersangka pelecehan di Kecamatan Tarogong Kidul, Garut, Jawa Barat, Kamis (17/4/2025). Selain digeledah, tempat...
Eks pemain sirkus Taman Safari

Heboh Dugaan Eksploitasi Eks Pemain Sirkus Taman Safari, Wamen HAM akan Usut Tuntas!

harapanrakyat.com,- Kasus dugaan eksploitasi terhadap mantan pemain sirkus kini tengah ramai diperbincangkan di media sosial. Para eks pemain sirkus mulai angkat suara dan membagikan...
Olah TKP Penemuan Mayat Wanita di Indekos Ciamis, Polisi Temukan Barang Bukti

Olah TKP Penemuan Mayat Wanita di Indekos Ciamis, Polisi Temukan Barang Bukti

harapanrakyat.com,- Tim Inafis Polres Ciamis melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) penemuan mayat wanita di indekos Ciamis, Jawa Barat, Jumat (18/4/2025). Untuk diketahui, lokasi penemuan...