Kamis, April 17, 2025
BerandaBerita TerbaruMakanan Penyebab Kram Otot pada Tubuh yang Perlu Dihindari

Makanan Penyebab Kram Otot pada Tubuh yang Perlu Dihindari

Makanan penyebab kram otot sebaiknya patut untuk selalu Anda waspadai. Karena jika tidak, kemungkinan besar Anda akan merasakan kram otot. Tentu Anda tidak ingin bukan mengalami kram otot, maka dari itu harus menghindari beberapa makanan pantangan di bawah ini.

Sebenarnya ada berbagai macam kondisi yang bisa membuat Anda sering mengalami nyeri otot atau bahkan nyeri sendi. Selain mengonsumsi obat-obatan saja, rupanya mengurangi beberapa makanan penyebab kram bisa mencegah terjadinya rasa kram.

Baca Juga: Pantangan Makanan Scabies untuk Dihindari, Ada Udang dan Nanas!

Makanan Penyebab Kram Otot yang Patut Anda Hindari

Kram sendiri merupakan sebuah pengerutan pada bagian otot yang sering muncul secara tiba-tiba hingga menimbulkan rasa nyeri.

Nah, biasanya kondisi seperti ini juga bisa berlangsung selama beberapa detik, menit, bahkan sampai jam tergantung dari tingkat keparahannya.

Selanjutnya otot-otot yang seringkali merasakan kram otot ini adalah seperti bagian belakang kaki bawah bagian depan paha, belakang paha, tangan, dan kaki.

Sementara itu, kram otot ini juga memiliki banyak penyebab, salah satunya ketika melakukan olahraga berat dan berlebihan.

Dehidrasi bahkan cedera otot, juga bisa memicu terjadinya kram, sebab dehidrasi sendiri adalah kondisi kehilangan cairan dalam tubuh. Rendahnya kadar mineral seperti kalium, kalsium, hingga magnesium dan sodium juga bisa menyebabkan rasa kram otot.

Walaupun tidak sangat berbahaya, akan tetapi kondisi seperti ini bisa menyebabkan otot yang terkena kram tidak bisa digunakan untuk sementara waktu. Maka dari itu, apabila tak ingin hal itu terjadi hindari beberapa makanan yang bisa menyebabkan kram otot.

Baca Juga: Penyebab Penyakit Rematik, Tanda-tanda, Gejala dan Pantangannya

Apakah Ada Makanan yang Menyebabkan Kram Otot?

Makanan penyebab kram otot tentu patut untuk selalu Anda waspadai supaya tidak terjadi kondisi seperti itu berlebih. Nyeri otot sendiri bukanlah penyakit, melainkan kondisi dari akibat penyakit tertentu.

Biasanya kram otot ini bisa terjadi pada orang-orang yang seringkali melakukan aktivitas fisik berat maupun olahraga. Nah sementara itu pantangan makanan ini juga tergantung dari penyebab nyeri ototnya sendiri.

Jika memang tak ada penyakit yang mendasari, maka tak ada pantangan makanan apapun itu. Sebaiknya konsumsi makanan dengan sumber protein tinggi maka bisa mempercepat penyembuhan kram.

Baca Juga: Makanan Penyebab Kesemutan dan Cara Mengatasinya

Solusi

Memang pantangan makanan kram otot ini juga akan tergantung dari penyebab yang mendasari kondisi tersebut. Untuk sementara, maka otot sebaiknya jangan digunakan secara berlebihan terlebih dahulu.

Namun bisa melakukan kompres air hangat, minum paracetamol hingga memberikan obat nyeri gosok apabila rasanya berlebihan.

Penting Anda ingat pula, bahwa asupan magnesium yang rendah rupanya juga bisa menjadi penyebab kram otot. Sebab magnesium ini merupakan salah satu jenis mineral yang memiliki peran penting untuk tubuh kita.

Pasalnya mineral ini akan berperan lebih dari 300 proses biologis yang terjadi pada tubuh, termasuk gerakan otot. Apabila asupan magnesium sudah tercukupi, maka bisa untuk menjaga kekuatan serta merilekskan otot-otot pada tubuh.

Makanan penyebab kram otot sebaiknya harus Anda hindari supaya kondisinya tidak semakin parah. Meskipun tak ada pantangan khusus, namun dengan menghindari makanan tertentu bisa meminimalisir terjadinya kram. (R10/HR-Online)

Usai Lebaran, Pemohon Kartu Pencari Kerja di Kota Banjar Meningkat, Didominasi Tujuan Jabodetabek 

Usai Lebaran, Pemohon Kartu Pencari Kerja di Kota Banjar Meningkat, Didominasi Tujuan Jabodetabek 

harapanrakyat.com,- Usai lebaran Idul Fitri 1446 H permohonan kartu pencari kerja di Mall Pelayanan Publik (MPP) terminal Tipe A Kota Banjar, Jawa Barat, meningkat....
Telaga Biru Nila Majalengka

Telaga Biru Nila Majalengka, Spot Wisata Instagramable yang Lagi Hits

harapanrakyat.com,- Majalengka, Jawa Barat, kini memiliki destinasi wisata yang tengah populer, yaitu Telaga Biru Nila. Tempat ini sedang viral dan menjadi pilihan banyak orang...
Lisa Mariana Ridwan Kamil

Sadar Diri, Lisa Mariana Sebut Tak Pantas Disandingkan dengan Istri Ridwan Kamil

harapanrakyat.com,- Lisa Mariana belakangan ini menjadi sorotan publik setelah pengakuannya soal hubungan spesial dengan Ridwan Kamil. Pengakuannya itu menuai beragam reaksi dari netizen, banyak...
Soal Alih Fungsi Pasar Wisata, DPRD Pangandaran Dorong Pemerintah dan Penghuni Harus Duduk Bersama

Soal Alih Fungsi Pasar Wisata, DPRD Pangandaran Dorong Pemerintah dan Penghuni Harus Duduk Bersama

harapanrakyat.com - Anggota DPRD Pangandaran, mendorong agar penghuni Pasar Wisata (PW) dan Pemkab Pangandaran untuk duduk bersama. Hal ini agar mereka membahas rencana alih...
Diduga Cemari Lingkungan, Bau Kandang Peternakan Ayam di Sindangjaya Pangandaran Ganggu Warga Purwasari Ciamis

Diduga Cemari Lingkungan, Bau Kandang Peternakan Ayam di Sindangjaya Pangandaran Ganggu Warga Purwasari Ciamis

harapanrakyat.com,- Warga Dusun Padomasan, Desa Purwasari, Kecamatan Banjarsari, Kabupaten Ciamis mengeluhkan pencemaran udara dari kandang peternakan ayam. Lokasi kandang tersebut berada di Cibango, Desa...
Komplotan Spesialis Curanmor Diringkus Tim Resmob Polres Sumedang, 14 Motor Diamankan

Komplotan Spesialis Curanmor Diringkus Tim Resmob Polres Sumedang, 14 Motor Diamankan

harapanrakyat.com,- Tiga orang terduga pelaku pencurian sepeda motor lintas Kabupaten, diringkus Tim Resmob Satreskrim Polres Sumedang Jawa Barat, Kamis (17/4/2025). Dari tangan komplotan spesialis...