Senin, April 21, 2025
BerandaBerita TerbaruMakanan Penyebab Dermatitis Atopik, Hindari Agar Tidak Parah!

Makanan Penyebab Dermatitis Atopik, Hindari Agar Tidak Parah!

Makanan penyebab dermatitis atopik sebaiknya Anda hindari saja. Sebab jika tidak, maka justru akan memperparah keadaan atau kondisi tersebut. Dermatitis atopik sendiri adalah kondisi yang membuat kulit gatal dan memerah, agar tidak semakin parah hindari makanan penyebab alergi itu.

Biasanya hal seperti ini seringkali terjadi pada anak-anak, meski demikian tak menutup kemungkinan juga terjadi pada orang dewasa. Bahkan ada banyak orang yang eksim merasakan reaksi terhadap beberapa makanan walaupun sebelumnya tidak pernah ada alergi.

Baca Juga: Perbedaan Eksim dan Psoriasis Tampak Serupa Namun Tak Sama

Makanan Penyebab Dermatitis Atopik yang Harus Anda Hindari

Seperti yang dijelaskan tadi bahwa dermatitis atopik alias eksim merupakan kondisi yang membuat kulit menjadi memerah hingga terasa gatal dan kering. Nah kondisi peradangan seperti ini memang bisa berlangsung lama, bahkan sampai bertahun-tahun.

Biasanya kondisi seperti ini sering muncul pada kulit yang memiliki lipatan seperti area telinga, sekitar mata, bagian samping leher dan lain sebagainya. Rupanya alergi kulit seperti ini juga bisa saja muncul dengan penyakit lain dan lebih sering menyerang pada bayi dan anak-anak.

Walaupun alergi makanan tidak menyebabkan eksim, akan tetapi beberapa makanan justru bisa memperburuk keadaan. Namun proses pemicunya juga bisa bervariasi tergantung dari jenis makanannya. Berikut ini ada beberapa makanan penyebab kondisi gatal pada kulit untuk kita hindari.

Baca juga: Jenis Penyakit Kulit Eksim, Sesuai Gejala yang Ditimbulkan

Gandum

Makanan penyebab dermatitis atopik yang pertama adalah gandum alias makanan non-IgE. Pasalnya alergi makanan yang tidak dimediasi oleh IgE yaitu alergi saat IgE tidak terlihat.

Ini adalah suatu reaksi hipersensitivitas yang terutama akan terjadi pada bagian usus setelah makanan masuk ke tubuh. Selanjutnya alergi makanan non-IgE seperti gandum ini juga bisa bermanifestasi dengan gejala gastrointestinal seperti muntah dan sakit perut.

Nah alergi makanan non-IgE ini bisa terjadi karena gejalanya cenderung tertunda untuk sampai ke dalam usus. Alergen makanan non-IgE yang paling umum terkait dengan kondisi ini tak hanya gandum, namun juga kedelai hingga susu.

Baca juga: Obat Eksim Herbal Alami Paling Ampuh Bisa Dibuat Sendiri di Rumah

Telur

Siapa sangka konsumsi telur pada orang yang termasuk alergi makanan mediasi IgE juga bisa menyebabkan dermatitis atopik. Pasalnya alergen makanan yang menyebabkan ikatan silang IgE serta kegiatan sel mast hingga basofil akan melepaskan histamin dan menyebabkan alergi.

Beberapa makanan yang bisa memicu respon IgE pada orang dermatitis atopik ini adalah salah satu alergen makanan paling umum seperti telur. Bahkan alergi ini 6x lebih sering terjadi pada bayi.

Kemungkinan besar alergi makanan yang ada hubungannya dengan IgE pada telur mungkin juga cukup sulit untuk di diagnosis. Oleh karena itu sebaiknya hindari makanan ini supaya tidak memperparah kondisi.

Meski demikian Anda yang mengalami penyakit ini sebenarnya masih bisa mengkonsumsi semua jenis makanan. Akan tetapi dengan syarat bahwa makanan tersebut tidak memicu terjadinya dermatitis atopik yang Anda miliki.

Maka dari itu beberapa makanan penyebab dermatitis atopik sebaiknya Anda hindari dan ganti dengan makanan lain yang bisa menyembuhkan atau mengurangi keadaan tersebut. (R10/HR-Online)

Nubia V70 Max Tawarkan Performa Maksimal dengan Layar dan Baterai Besar

Nubia V70 Max Tawarkan Performa Maksimal dengan Layar dan Baterai Besar

Nubia telah resmi menghadirkan smartphone entry-level terbaru bernama Nubia V70 Max dan tersedia sejak Maret 2025 lalu. Varian ini berhasil melengkapi Nubia V70 Series...
BKPSDM Ciamis Tindak Lanjuti 8 PNS yang Ajukan Mutasi

BKPSDM Ciamis Tindak Lanjuti 8 PNS yang Ajukan Mutasi

harapanrakyat.com,- Sampai April 2025, ada 8 Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang mengajukan pindah tugas atau mutasi. Delapan orang peserta tersebut, terdiri dari 6 orang...
Selama Libur Lebaran, Pendapatan dari Retribusi Wisata di Ciamis Meningkat

Selama Libur Lebaran, Pendapatan dari Retribusi Wisata di Ciamis Meningkat

harapanrakyat.com,- Badan Pendapatan Daerah atau Bapenda Ciamis, Jawa Barat, melaksanakan monitoring objek pajak daerah dan objek retribusi daerah selama libur dan cuti bersama Idul...
Respons Cepat Keluhan Pedagang, DKUKMP Ciamis Tambah Meja dan Kursi di Food Court Alun-Alun

Respons Cepat Keluhan Pedagang, DKUKMP Ciamis Tambah Meja dan Kursi di Food Court Alun-Alun

harapanrakyat.com,- Dinas Koperasi UKM dan Perdagangan (DKUKMP) Ciamis menindaklanjuti keluhan pedagang PKL di Food Court Alun-alun Ciamis mengenai kurangnya meja dan kursi bagi pengunjung....
Harapan Peternak di Kota Banjar Pasca Harga Daging Ayam Turun Drastis

Harapan Peternak di Kota Banjar Pasca Harga Daging Ayam Turun Drastis

harapanrakyat.com,- Peternak ayam broiler di Desa Mulyasari, Kecamatan Pataruman, Kota Banjar, Jawa Barat, harapkan Ade Adang adanya stabilitas harga. Hal tersebut pasca harga daging...
Amr bin Luhay, Tokoh di Balik Masuknya Penyembahan Berhala ke Mekkah

Amr bin Luhay, Tokoh di Balik Masuknya Penyembahan Berhala ke Mekkah

Sebelum penyebaran Islam oleh Nabi Muhammad SAW, masyarakat Arab di Mekkah telah terjebak dalam praktik penyembahan berhala. Namun, jauh sebelum itu, menurut catatah sejarah...