Selasa, Mei 6, 2025
BerandaTeknologiAplikasiCara Voice Chat di Telegram Sensasi seperti Ngobrol di Telepon

Cara Voice Chat di Telegram Sensasi seperti Ngobrol di Telepon

Cara voice chat di Telegram cukup mudah dan sederhana. Bagi pengguna di Telegram baru Anda perlu tahu cara voice chat. Sehingga dapat membantu penggunanya untuk dapat berkirim pesan suara ke pengguna lainnya.

Dengan hadirnya berbagai fitur baru kini membuat popularitas Telegram ikut mengalami peningkatan. Sehingga membuat para penggunanya tidak mau pindah ke media sosial lainnya.

Cara Voice Chat di Telegram Bagi Pemula

Seperti yang telah banyak masyarakat tahu jika ada berbagai pilihan platform media sosial yang kini bisa Anda temukan. Salah satu yang memiliki kepopuleran dari dulu hingga saat ini yaitu Telegram.

Baca Juga: Cara Mengubah Font di Telegram Agar Aesthetic, Anti Bosan!

Telegram menjadi aplikasi kirim pesan dan berbagai informasi lebih cepat. Aplikasi yang satu ini pun juga memiliki berbagai fitur menarik seperti yang lainnya. Salah satu yang kini sedang banyak diperbincangkan yaitu fitur Telegram voice chat.

Sebenarnya fitur baru ini bisa membantu Anda mengirim pesan suara pada pengguna lain. Hampir sama seperti voice chat pada aplikasi lainnya termasuk clubhouse and discord.

Adanya fitur yang satu ini membantu menyediakan ruang obrolan secara virtual. Sehingga pengguna dapat saling berkomunikasi secara langsung layaknya keduanya sedang melakukan telepon. Fungsinya sama seperti ketika Anda menggunakan fitur pesan suara di aplikasi lain.

Voice Chat dengan Pengguna Telegram Lain

Seperti yang sudah ada sebelumnya jika cara voice chat di aplikasi ini sama seperti pada aplikasi lainnya. Metodenya cukup mudah, Anda bisa buka aplikasi dan pilih siapa teman yang akan Anda kirimkan voice chat.

Baca Juga: Cara Membaca Pesan Telegram Tanpa Diketahui, Dijamin Aman!

Jika pengguna tunggal, Anda bisa buka aplikasi dan tekan tombol ikon mic pada bagian samping keypad. Setelah itu, Anda bisa mulai berbicara dan komunikasi menggunakan voice dengan orang lain.

Sedangkan jika ingin mencoba voice chat di Telegram di grup publik ada langkah lain yang harus Anda lakukan. Anda bisa ikuti langkah-langkah berikut ini.

  • Pastikan aplikasi Telegram sudah Anda perbarui.
  • Buat grup untuk berkomunikasi dengan cara klik ikon 3 garis di sudut layar atas.
  • Setelah itu, buat grup > ketuk ikon 3 titik di sudut kanan atas layar.
  • Ketuk start voice chat.
  • Selanjutnya bisa ikuti petunjuk sampai proses selesai.

Fitur Telegram Versi Baru

Seperti yang tadi telah disampaikan jika fitur voice cat tidak hanya untuk pribadi. Namun kini fitur yang satu ini sudah tersedia dan memberikan kemungkinan bagi penggunanya mengirim pesan suara ke pengguna lebih dari satu orang.

Baca Juga: Cara Menonaktifkan Notifikasi Telegram di Android, Mudah!

Bahkan adanya voice chat justru dimanfaatkan untuk sarana diskusi layaknya Clubhouse dan Twitter Spaces. Fitur baru Telegram ini bernama voice chat 2.0 yang hadir terbaru.

Gunakan cara voice chat di Telegram untuk membantu penggunanya lebih dapat merasakan pengalaman baru berkomunikasi melalui pesan suara. Sehingga obrolan menggunakan audio bisa Anda lakukan bersama peserta tanpa batas baik perorangan maupun grup. (R10/HR-Online)

Jonathan Frizzy Menjadi Tersangka Kasus Vape Obat Keras, Begini Kronologinya

Jonathan Frizzy Menjadi Tersangka Kasus Vape Obat Keras, Begini Kronologinya

Akhirnya, pihak kepolisian resmi menetapkan aktor sinetron Jonathan Frizzy (JF) sebagai tersangka dalam kasus vape mengandung obat keras berupa zat etomidate. Kabar ini secara...
Sejarah Monumen Kijang Biru Wates, Kisah Tragis di Baliknya

Sejarah Monumen Kijang Biru Wates, Kisah Tragis di Baliknya

Sejarah Monumen Kijang Biru Wates ternyata menyimpan kisah kelam masa lalu. Monumen Kijang Biru di Wates, Kulon Progo, bukan sekadar penanda jalan atau simbol...
Suara iPhone Kecil? Begini Cara Ampuh Mengatasinya Tanpa Ribet!

Suara iPhone Kecil? Begini Cara Ampuh Mengatasinya Tanpa Ribet!

Suara iPhone kecil saat digunakan menelepon atau mendengarkan musik bisa jadi pengalaman yang cukup menyebalkan. Apalagi jika sedang menunggu telepon penting atau ingin menikmati...
Acer Nitro Lite, Laptop Gaming Berteknologi AI

Acer Nitro Lite, Laptop Gaming Berteknologi AI

Acer kembali menghadirkan laptop gaming dari jajaran lini Nitro, yakni Nitro Lite (NL16-71G). Perangkat ini dirancang khusus untuk para casual gamer sekaligus mendukung kreativitas...
Bripda Rizak Aril Zakri Harumkan Polres Pangandaran, Raih Juara 2 Kejuaraan Panahan Tingkat Nasional

Bripda Rizak Aril Zakri Harumkan Polres Pangandaran, Raih Juara 2 Kejuaraan Panahan Tingkat Nasional

harapanrakyat.com,- Bripda Rizak Aril Zakri, anggota muda personel Polres Pangandaran berhasil meraih Juara 2 kategori Recurve Umum Putra Beregu dalam ajang Banyumas Indoor Open...
Persib Bandung Juara Liga 1, Bobotoh Aswaja Kota Banjar Sebut Rasa Senang Bercampur Sedih, Kok Bisa?

Persib Bandung Juara Liga 1, Bobotoh Aswaja Kota Banjar Sebut Rasa Senang Bercampur Sedih, Kok Bisa?

harapanrakyat.com,- Persib Bandung menjadi juara BRI Liga 1 2024/2025. Rasa bahagia Bobotoh Aswaja Kota Banjar, Jawa Barat, tak bisa terbendung. Untuk mengungkapkan rasa bahagia...