Selasa, Maret 4, 2025
BerandaTeknologiAplikasiMenghilangkan Fitur Filter Rotoscope TikTok Mudah, Pahami Langkahnya

Menghilangkan Fitur Filter Rotoscope TikTok Mudah, Pahami Langkahnya

Menghilangkan fitur filter Rotoscope TikTok dapat Anda lakukan dengan beberapa langkah mudah. Belum lama ini telah viral sebuah filter yang cukup unik bernama Rotoscope.

Baca Juga: Font Emoji Centang Biru TikTok Akun Nampak Lebih Keren, Ini Caranya!

Dalam video yang menggunakan filter baru ini mampu mengubah objek berupa wajah serta tubuh manusia yang bergerak menjadi layaknya animasi.

Seperti namanya, filter baru ini menggunakan teknik animasi Rotoscope. Ini merupakan teknik animasi dengan cara menjiplak gerakan langsung pengguna yang selanjutnya mengubahnya menjadi animasi.

Akan tetapi, yang menjadi masalah bagi sebagian besar pengguna adalah tidak mengetahui bagaimana cara untuk menghilangkan filter tersebut setelah menggunakannya.

Cara Menghilangkan Fitur Filter Rotoscope TikTok

Sebagai salah satu aplikasi media sosial dengan pengikut yang banyak, TikTok menjadi aplikasi yang sangat sesuai untuk tempat eksis serta berbagi konten video pendek.

Bahkan beberapa video yang dianggap menarik oleh para netizen pun akan cepat viral serta memperoleh banyak tanggapan.

Seiring dengan kepopuleran TikTok, maka pihak developer terus memberikan pembaharuan fitur yang terdapat dalam aplikasi ini. Salah fitur baru yang terdapat dalam aplikasi TikTok yang saat ini cukup viral adalah filter Rotoscope.

Baca Juga: Cara Download lagu TikTok MP3 dengan atau Tanpa Aplikasi, Praktis!

Mengenal Filter Rotoscope

Sebelum Anda mengetahui bagaimana cara menghilangkan fitur filter Rotoscope TikTok, tidak ada salahnya Anda memahami tentang pengertian dari filter baru ini.

Ini merupakan sebuah filter yang dapat membuat para pengguna Tik Tok menggunakannya menjadi sebuah animasi yang cukup unik.

Berdasarkan dari penjelasan bidang editing, Rotoscope sendiri merupakan teknik animasi yang dirancang dengan cara melakukan tracing terhadap gerakan objek yang menjadi sasaran animasi.

Selanjutnya dalam dunia editing, untuk dapat membuat efek Rotoscoper memerlukan waktu yang cukup lama. Karena baru melakukan seleksi objek secara manual.

Akan tetapi dengan adanya filter Rotoscope di TikTok, Anda dapat membuatnya secara lebih cepat.

Baca Juga: Cara Menyembunyikan Video TikTok Agar Tidak Mudah Dikepoin, Mudah!

Simak Cara Hapus Fitur Filter Rotoscope

Hal yang membuat kesan lucu saat menggunakan fitur filter Rotoscope adalah kelanjutan para pengguna. Mereka merasa kesulitan untuk mengetahui bagaimana cara menghilangkan filter tersebut di aplikasi TikTok.

Namun tak perlu khawatir, berikut ini beberapa langkah praktis untuk menghapus atau menghentikan fitur filter Rotoscope pada video yang telah Anda buat, antara lain:

  1. Buka aplikasi TikTok pada perangkat yang Anda gunakan
  2. Langkah selanjutnya silahkan menekan tombol “buat” atau tombol + yang berada pada bagian tengah-tengah
  3. Lalu tekan tombol “Efek” dan buka opsi Favorit
  4. Selanjutnya Anda dapat pilih fitur Rotoscope yang telah Anda gunakan
  5. Kemudian klik opsi Favorit yang berwarna merah untuk dapat menghapus filter Rotoscope.

Setelah mengikuti cara menghilangkan fitur filter Rotoscope di TikTok dengan benar, maka kamera aplikasi ini akan kembali seperti biasa. Ha ini menandakan bahwa fitur filter ini sudah tidak aktif lagi pada aplikasi TikTok Anda. (R10/HR-Online)

Sahur Bareng Thariq

Tampil Natural Saat Sahur Bareng Thariq, Aaliyah Massaid Tuai Pujian Warganet

Aaliyah Massaid tampil natural saat sahur bareng Thariq Halilintar. Momen pasangan selebritis tersebut menikmati santapan sahur bersama menjadi sorotan warganet. Puasa Ramadhan memang menjadi momentum...
Banjir Luapan Sungai Cimanuk

Banjir Luapan Sungai Cimanuk di Garut Kembali Terjang Pemukiman, Warga Mengungsi Sementara

harapanrakyat.com,- Banjir luapan Sungai Cimanuk kembali merendam pemukiman padat di Kampung Cimacan, Desa Haurpanggung, Kecamatan Tarogong, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Senin (3/3/3035) malam. Meski tak...
Kecelakaan Lalu Lintas di Sumedang

3 Kendaraan Terlibat Kecelakaan Lalu Lintas di Sumedang, 1 Korban Meninggal Dunia

harapanrakyat.com,- Satu orang meninggal dunia dalam insiden kecelakaan lalu lintas di Sumedang, Jawa Barat, Senin (3/3/2025). Kecelakaan yang melibatkan dua minibus dan satu sepeda...
Sikap Aaliyah Massaid

Sikap Aaliyah Massaid kepada Geni Faruk Jadi Sorotan, Warganet Beri Pujian

Sikap Aaliyah Massaid ke Geni Faruk dinilai warganet sangat manis dan positif sebagai menantu. Seperti baru-baru ini, Thariq Halilintar memboyong Aaliyah untuk main ke...
Penyanyi Religi

Lama Tak Terdengar Kabar, Penyanyi Religi Ini Diisukan Sepi Job

Penyanyi religi, Sulis, lama tak terdengar kabarnya. Hadir dalam acara talk show TV swasta pada Minggu (2/3/2025), penyanyi ternama ini menceritakan kabar terbarunya. Dalam ceritanya,...
Elsa dan Lilie

Kisah Persahabatan Elsa dan Lilie, Pendaki yang Meninggal di Puncak Carstensz

Dua orang pendaki perempuan bernama Elsa Laksono (59), dan Lilie Wijayanti Poegiono (59) meninggal dunia ketika mendaki puncak Gunung Carstensz di Papua Tengah. Elsa...