Cerita kesedihan Pevita Pearce saat ini tampaknya sudah pasrah. Kemungkinan besar dirinya akan melewatkan pemakaman ayahnya di Inggris. Hal itu karena hingga saat ini Pevita masih mengalami berbagai kendala.
Pevita terkendala dengan peraturan keberangkatan luar negeri pada masa pandemi COVID-19. Meskipun begitu, Pevita tetap berusaha memperoleh informasi. Untuk dapat segera terbang ke Inggris tanpa menjalani karantina.
Baca Juga: Pevita Pearce Positif Corona dan Tengah Menjalani Perawatan
Cerita Kesedihan Pevita Pearce Tak Hadiri Pemakaman Sang Ayah
Artis bersaudara, Pevita Pearce dan Keenan Pearce tengah mengalami kesedihan mendalam. Hal itu karena sang ayah, Bramwell Pearce meninggal dunia. Kabar duka tersebut Pevita bagikan dalam Instastory miliknya.
Pevita juga sudah berupaya memperoleh informasi. Untuk dapat terbang ke Inggris tanpa menjalani karantina. Hal itu Pevita lakukan sejak memperoleh kabar sang ayah meninggal pada 29 Agustus lalu.
Pevita tidak ingin menjalani karantina bukan tanpa alasan. Namun adanya alasan mendesak untuk menghadiri pemakaman sang ayah. Gadis 28 tahun ini juga sudah mengirimkan suratnya kepada pemerintah Inggris.
Namun sayangnya hingga kini tidak mendapatkan respon. Banyaknya kendala dengan aturan di pandemi COVID-19. Melalui postingan di Instagram Stories, Pevita Pearce mengungkapkan apabila 85 persen kemungkinan tidak pergi ke Inggris.
Pevita Hanya Bisa Pasrah
Di tengah rasa duka mendalam atas kehilangan ayahnya, Pevita Pearce saat ini kembali merasakan kesedihan. Ia tidak dapat menyaksikan pemakaman sang ayah secara langsung. Hal itu karena adanya ketentuan mengenai karantina Inggris.
Cerita kesedihan Pevita Pearce tampak dalam Instastory, mengenai caranya terbang ke Inggris tanpa harus menjalani karantina. Meskipun begitu, Pevita sudah mempersiapkan dirinya. Ia berusaha menerima dengan semua kondisi yang tidak memungkinkan ini.
Berusaha tegar untuk menghadapi kehilangan sang ayah untuk selamanya. Pevita memberikan pesan agar nantinya bisa kembali bertemu dengan sang ayah. Pada saat berada di dunia yang berbeda.
Baca Juga: Jonathan Frizzy Mualaf Demi Dhena, Ungkap Benny Simanjuntak
Sama halnya dengan sang adik, Keenan Pearce juga membagikan kabar duka pada akun Instagramnya. Pevita kini sudah pasrah dan mengikhlaskan apabila tidak menghadiri pemakaman ayahnya tercinta.
Pevita juga sudah melakukan semua upaya. Ia sadar memang tidak bisa memaksakan kehendaknya pada masa pandemi saat ini. Selain itu, Pevita menyadari bahwa dirinya bukanlah satu-satunya orang yang mengalami hal tersebut.
Ia memilih untuk tegar dan memberikan semangatnya. Bagi setiap orang yang memiliki nasib sama dengan dirinya.
Pevita Pearce Ungkap Perasaan Usai Kepergian Sang Ayah
Pevita Pearce sebelumnya membagikan kabar duka melalui akun Instagram pribadinya. Cerita kesedihan Pevita Pearce karena sang ayah yang bernama Bramwell Pearce meninggal dunia. Tidak lupa, Pevita mengunggah foto bersama ayahnya.
Pada keterangan fotonya bertuliskan kata-kata perpisahannya dalam bahasa Inggris. Pada unggahan terbarunya di Instagram, Kamis (2/9/2021). Pevita mengungkap mengenai rasa kehilangannya.
Tidak ada kata-kata yang dapat mendeskripsikan perasaannya saat itu. Namun Pevita merasa senang bahwa saat ini ayahnya sudah berada di tempat yang lebih baik. Pevita mengunggah beberapa foto kenangannya bersama ayahnya.
Pevita mengunggah salah satu foto saat dirinya masih bayi. Meskipun saat ini sang ayah sudah tiada. Pevita akan tetap menyimpan kenangan-kenangannya dalam hatinya. Kenangan tersebut yang akan menjadi kekuatannya.
Baca Juga: Sinopsis Film Aum! Suarakan Suara Rakyat yang Tak Berdaya
Hubungan Pevita Pearce dan ayahnya dapat dikatakan begitu dekat. Hal tersebut tentunya yang menyisakan cerita kesedihan Pevita Pearce. Pevita Pearce mengungkapkan bahwa sang Ayah menjadi penolongnya saat susah.
Bahkan selama ini merasa lebih kuat dalam menghadapi masalah karena adanya sang ayah. Pevita Pearce tetap percaya bahwa dirinya akan tetap memperoleh perlindungan. Meskipun saat ini sang ayah telah tiada.
Melalui unggahan pada timeline Instagram Pevita Pearce. Ucapan belasungkawa berdatangan dari beberapa warganet. Tampak Wulan Guritno juga mengucapkan belasungkawanya.
Selain itu, YouTuber Nessie Judge turut mengungkapkan rasa dukanya. Namun hingga saat ini belum mengetahui secara pasti, terkait detail kematian ayah Pevita Pearce tersebut. Termasuk juga mengenai penyebab Bramwell Pearce tutup usia.
Kondisi seperti ini tentunya menyisakan cerita kesedihan Pevita Pearce. Terlebih dirinya memiliki hubungan cukup dekat dengan ayahnya. Namun terkendala adanya ketentuan tentang karantina di Negara Inggris. Ia tidak bisa menyaksikan pemakaman ayahnya secara langsung.