Senin, April 14, 2025
BerandaBerita TasikmalayaJika Abai Prokes, Wabup Akan Tutup Pasar Hewan Kamulyan Tasikmalaya

Jika Abai Prokes, Wabup Akan Tutup Pasar Hewan Kamulyan Tasikmalaya

Berita Tasikmalaya, (harapanrakyat.com),- Dalam masa pemberlakukan PPKM Darurat, Wakil Bupati Tasikmalaya Cecep Nurul Yakin melakukan sidak ke pasar hewan Kamulyan, Kecamatan Manonjaya, Selasa (13/7/2021).

Wabup melakukan sidak bersama Wakapolres Tasikmalaya.

Hasil sidak tersebut, Cecep masih melihat banyaknya pelanggar protokol kesehatan di lokasi tersebut.

Hal tersebut kata Cecep harus mendapat pembenahan.

“Jika tidak segera melakukan perubahan terpaksa pemerintah akan menutup paksa pasar hewan Kamulyan,” ujar Cecep Nurul Yakin.

Baca Juga: 55 Orang Warga Satu Desa di Pelosok Tasikmalaya Terpapar Covid-19

Menurutnya, jika banyak masyarakat abai prokes, maka penyebaran Covid-19 akan semakin meningkat.

“Kita tidak akan main-main, aturan akan kita tegakan demi kebaikan kita bersama,” katanya.

Tidak hanya memperketat aturan prokes, rencananya mulai besok petugas di Tasikmalaya juga akan memperketat pemeriksaan di tempat penyekatan batas wilayah.

“Mereka yang berasal dari luar daerah yang tidak melengkapi persyaratan PPKM darurat akan kita suruh putar arah jika masuk ke wilayah Kabupaten Tasikmalaya,” ucapnya.

Sementara itu Wakapolres Tasikmalaya Kompol Agus S, menyatakan, masih banyak masyarakat di pasar yang abai terhadap prokes.

Selain itu, aktivitas di pasar melebihi aturan PPKM darurat yakni melebihi dari 50 persen kapasitas pengunjung.

“Maka dari itu, kita selalu sampaikan edukasi prokes lewat woro-woro,” katanya. (Apip/R8/HR Online)

Editor: Jujang

Sungai Cipeles

Jasad Pria Tanpa Identitas Ditemukan di Sungai Cipeles Sumedang

harapanrakyat.com,- Jasad pria tanpa identitas ditemukan di Sungai Cipeles, Dusun Godang, Desa Bugel, Kecamatan Tomo, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat pada Senin (14/4/2025) siang. Diduga...
Berkat Laporan Masyarakat, Polisi Gerebek Rumah yang Diduga Jadi Markas Barang Curian

Berkat Laporan Masyarakat, Polisi Gerebek Rumah yang Diduga Jadi Markas Barang Curian

harapanrakyat.com,- Polres Pangandaran, Jawa Barat, menggerebek sebuah rumah yang diduga menjadi markas barang curian, Minggu (13/4/2025) malam. Rumah tersebut berada di Desa Batukaras, Kecamatan...
Guru Honorer di Ciamis akan Dapat Tambahan Insentif, Ini Besarannya

Kabar Gembira! Guru Honorer di Ciamis akan Dapat Tambahan Insentif, Ini Besarannya

harapanrakyat.com,- Mulai bulan Juli 2025 atau tahun ajaran baru, guru dan tenaga kependidikan honorer di Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, akan mendapatkan insentif tambahan. Kabar...
Pelatih yang Pernah Cetak Sejarah Timnas Indonesia Selain Nova Arianto

Pelatih yang Pernah Cetak Sejarah Timnas Indonesia Selain Nova Arianto

Sosok Nova Arianto tengah menjadi pusat perhatian lantaran dirinya mampu mencetak sejarah usai membawa Timnas Indonesia lolos ke Piala Asia U-17 2025. Lolosnya Indonesia...
Kasus Peredaran Tembakau Gorila, Satres Narkoba Polres Kota Banjar Amankan 3 Pelajar

Kasus Peredaran Tembakau Gorila, Satres Narkoba Polres Kota Banjar Amankan 3 Pelajar

harapanrakyat.com,- Jajaran Satuan Reserse Narkoba Polres Kota Banjar, Polda Jabar, berhasil mengungkap keterlibatan pelajar dalam kasus tindak pidana peredaran narkotika golongan I jenis tembakau...
Jabar Butuh Pemimpin Petarung, Sekda Herman: Kalau Harimau Memimpin Kambing, Semua Akan Mengaum

Jabar Butuh Pemimpin Petarung, Sekda Herman: Kalau Harimau Memimpin Kambing, Semua Akan Mengaum

harapanrakyat.com,- Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Barat, Herman Suryatman, menegaskan, tantangan besar yang dihadapi Jawa Barat (Jabar) ke depan membutuhkan sosok pemimpin bertipe petarung....