Senin, April 21, 2025
BerandaBerita TerbaruSinopsis Let it Snow, Kisah Misteri Pegunungan Salju Black Ridge

Sinopsis Let it Snow, Kisah Misteri Pegunungan Salju Black Ridge

Sinopsis Let it Snow merupakan kisah pembunuhan bertopeng. Film ini tayang 27 Januari 2021 di CGV Indonesia. Bagi penikmat film horor, wajib untuk melihatnya karena aksi yang tampil sangat seru.

Film Let it Snow merupakan arahan dari sutradara Stanislav Kapralov. Pertama tayang pada 22 September 2020 dengan berbagai layanan streaming. Dengan pemeran utama Ivanna Sakhno yang turut meramaikan film ini.

Ivanna beradu akting dengan Alex Hafner serta Tinatin Dalakishvili. Pengerjaan film Let it Snow bersama dengan perusahaan produksi dari Solar Media Entertainment serta penulis sang sutradara bersama Omri Rose.

Sinopsis Let it Snow Tahun 2020

Kisah awal dari film ini ketika ada dua orang yang sudah bertunangan. Keduanya menjalin kisah asmara yang sangat mulus. Hingga akhirnya mereka berdua memutuskan untuk bertunangan.

Ini artinya tidak lama lagi pernikahan akan segera berlangsung. Mia adalah tunangan dari Max yang sangat menyayanginya. Mereka sering menghabiskan waktu bersama dalam menuju ke pernikahan.

Suatu saat Mia dan Max akan pergi liburan. Tentu saja untuk menikmati hari-hari kebersamaan mereka, rencananya akan pergi ke pegunungan bersalju.

Persiapan Liburan

Sinopsis Let it Snow menjelaskan bahwa mereka usai membahas soal liburan. Tujuan mereka pergi ke pegunungan bersalju untuk melakukan snowboarding. Mia tampaknya sudah ingin melakukan kegiatan itu sejak lama.

Barulah saat ini bisa terealisasikan bersama dengan Max, sang tunangan. Mia dan Max melakukan berbagai prepare untuk menuju ke pegunungan. Hal yang mereka persiapkan termasuk dengan perlengkapan untuk snowboarding.

Baca Juga: Sinopsis Your Eyes Tell, Film Adaptasi Dari Korea Selatan

Sebagai seorang wanita, Mia tidak begitu ribet. Mempersiapkan segala sesuatu sesuai dengan kebutuhan yang telah tersusun rapi. Begitupun dengan Max yang juga turut mempersiapkannya.

Peringatan

Sinopsis Let it Snow menceritakan bahwa hari mereka berangkat telah tiba. Mereka hanya berangkat berdua saja untuk menikmati liburan. Tidak ada seorang pun yang ikut, kecuali Mia dan Max.

Mereka melakukan perjalanan menuju puncak. Tentu saja besar harapannya bisa menikmati liburan dengan bersenang-senang. Max tidak sabar melihat Mia bahagia ketika sudah sampai.

Perjalanan mereka pun berakhir sebelum menuju puncak. Lantaran warga setempat mulai memperingatkan Max agar tidak ke area Black Ridge. Pasalnya, lokasi tersebut terkenal sangat berbahaya.

Black Ridge

Sinopsis Let it Snow menjelaskan bahwa orang yang sudah masuk ke zona Balck Ridge belum tentu bisa kembali pulang. Pasalnya, sudah banyak korban yang hilang karena melanggar aturan yang ada.

Baru-baru ini juga ada seorang pria yang hilang di tempat itu. Hilangnya seorang pria tersebut mengundang peristiwa yang aneh. Banyak orang yang takut untuk datang ke tempat itu.

Kabar tentang Black Ridge bukanlah sebuah mitos, melainkan kenyataan dengan segala misteri menyelimutinya. Tidak jarang orang yang merasa bingung ketika sampai pada zona terlarang tersebut.

Baca Juga: Sinopsis Godzilla VS Kong Segera Tayang, Simak Cuplikannya

Tak Satupun Selamat

Sinopsis Let it Snow juga membicarakan sebuah fakta bahwa zona terlarang itu sudah banyak memakan korban. Siapapun yang datang kesana tidak akan ada yang selamat. Sebab ada penghuni yang selalu menghendaki nyawa seseorang yang datang.

Warga setempat berusaha menjelaskan secara detail kepada Max dengan harapan mau mendengarkannya. Kalimat demi kalimat terlontarkan hingga ke telinga Max.

Mia yang juga mendengarkan merasa takut dengan pernyataan warga setempat. Hal ini bukanlah apa-apa hanya mengingatkan keselamatan dan kebaikan pada sesama. Jangan sampai hari bahagia justru rusak karena keteledoran dan sifat angkuh seseorang.

Meringis

Sinopsis Let it Snow memperlihatkan Max yang hanya meringis tatkala mendengar pernyataan dari warga setempat. Baginya ini hanyalah mitos belaka untuk menakut-nakuti. Max bersikukuh untuk tetap meluncur ke pegunungan tersebut.

Alasan utamanya adalah snowboarding yang merupakan olahraga untuk melawan bahaya. Menurut Max akan aman jika sudah lihai dalam melakukan olahraga tersebut. Sehingga perkataan dari para warga setempat tidak ada yang Max dengarkan.

Semuanya lewat begitu saja tanpa ada rasa takut sama sekali. Max tetap berusaha untuk naik bersama dengan Mia. Walaupun Mia sempat merasa takut, tetapi Max berhasil meyakinkannya.

Bagaimana kelanjutan dari sinopsis Let it Snow? Apakah Mia dan Max bisa kembali pulang dengan selamat? Saksikan kisah lengkapnya bersama dengan CGV. (R10/HR-Online)

Sejarah Kanjeng Sepuh Sidayu, Sosok Bupati dan Ulama yang Dicintai Rakyat Gresik di Jawa Timur

Sejarah Kanjeng Sepuh Sidayu, Sosok Bupati dan Ulama yang Dicintai Rakyat Gresik

Sejarah Kanjeng Sepuh Sidayu mungkin masih terlalu asing bagi sebagian besar masyarakat di wilayah Indonesia. Akan tetapi, bagi masyarakat Kabupaten Gresik, di Jawa Timur,...
Mobil Listrik Honda P7, Crossover Canggih Masa Kini

Mobil Listrik Honda P7, Crossover Canggih Masa Kini

Mobil SUV terbaru ini lahir dari kerja sama dua raksasa otomotif lintas negara. Di satu sisi ada Honda, di sisi lain ada GAC, perusahaan...
Apa itu Fitur Footnotes TikTok. Simak Penjelasannya

Apa itu Fitur Footnotes TikTok? Simak Penjelasannya

Fitur terbaru TikTok yang bernama Footnotes tengah menjadi sorotan di kalangan pecinta teknologi. Fitur Footnotes TikTok ini hadir untuk memberikan konteks tambahan pada video...
Galaksi Messier 77, Penemuan Baru Teleskop Hubble yang Strukturnya Mirip Ubur-Ubur

Galaksi Messier 77, Penemuan Baru Teleskop Hubble yang Strukturnya Mirip Ubur-Ubur

Galaksi Messier 77 merupakan sebuah galaksi berstruktur unik yang mempunyai kemiripan dengan tentakel ubur-ubur. Messier 77 merupakan penemuan mengejutkan yang baru saja ditemukan oleh...
Harga Daging Ayam di Pasar Banjar Anjlok, Sempat Dijual Rp 24 Ribu Per Kilogram

Harga Daging Ayam di Pasar Banjar Anjlok, Sempat Dijual Rp 24 Ribu Per Kilogram

harapanrakyat.com,- Harga daging ayam broiler di pasar tradisional Kota Banjar, Jawa Barat, anjlok dan sempat dijual dengan harga Rp 24 ribu per kilogram. Kondisi...
Jalan Penghubung Dua Kecamatan di Sumedang Ambles, Ratusan Warga Terdampak

Jalan Penghubung Dua Kecamatan di Sumedang Ambles, Ratusan Warga Terdampak

harapanrakyat.com,- Jalan penghubung antar dua Kecamatan di Dusun Sukamunjul, Desa Cibereum Wetan, Kecamatan Cimalaka, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, ambles tergerus longsor, Minggu (20/4/2025). Akibatnya,...