Senin, April 21, 2025
BerandaInfografisInfografis : Jangan Panik, Tetap Patuhi Protokol Kesehatan Covid-19

Infografis : Jangan Panik, Tetap Patuhi Protokol Kesehatan Covid-19

Meski pandemi Covid-19 belum berakhir, jangan sampai panik namun tetap waspada. Jadi, dalam menghadapi pandemi virus Corona ini, jangan sampai cemas, stres atau takut.

Pasalnya, jika Anda merasa stres atau lainnya maka akan berpengaruh pada sistem imun dalam tubuh. Padahal, imunitas sangat diperlukan untuk menghalau virus Corona.

Oleh karena itu, jangan sampai panik tapi kita harus tetap waspada. Dan untuk mengurangi risiko agar tidak terjangkit virus Corona, maka tetap terapkan protokol kesehatan 3M.

Adapun protokol kesehatan untuk mencegah tertular virus Corona ini, antara lain tetap pakai masker setiap saat ketika keluar rumah atau berada di tempat publik.

Masker ini diyakini bisa menjadi penghalang Covid-19 masuk ke dalam tubuh. Asalkan, pemakaian masker sudah sesuai atau tepat.

Jangan panik dan tetap patuhi protokol kesehatan seperti rajin cuci tangan dengan menggunakan sabun dan air mengalir.

Cara yang satu ini dipercaya bisa mengusir virus Corona yang ada di tangan, dan akan mati dengan sabun antiseptik serta ikut terbawa air yang mengalir.

Selanjutnya protokol kesehatan lainnya adalah tetap jaga jarak aman dengan orang lain, dan hindari kerumunan.

Jadi, selalu Ingat Pesan Ibu 3M, dan jangan sampai kendor. Jangan panik namun tetap waspada dan selalu terapkan protokol kesehatan dalam kehidupan sehari-hari.

#satgascovid19

#ingatpesanibu

#ingatpesanibuwajibpakaimasker

#ingatpesanibuwajibjagajarak

#ingatpesanibuwajibcucitangan

#wajibpakaimasker

#wajibjagajarak

#wajibjagajarakhindarikerumunan

Grafis : Adi Karyanto

Olah Data : Adi Karyanto

Nubia V70 Max Tawarkan Performa Maksimal dengan Layar dan Baterai Besar

Nubia V70 Max Tawarkan Performa Maksimal dengan Layar dan Baterai Besar

Nubia telah resmi menghadirkan smartphone entry-level terbaru bernama Nubia V70 Max dan tersedia sejak Maret 2025 lalu. Varian ini berhasil melengkapi Nubia V70 Series...
BKPSDM Ciamis Tindak Lanjuti 8 PNS yang Ajukan Mutasi

BKPSDM Ciamis Tindak Lanjuti 8 PNS yang Ajukan Mutasi

harapanrakyat.com,- Sampai April 2025, ada 8 Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang mengajukan pindah tugas atau mutasi. Delapan orang peserta tersebut, terdiri dari 6 orang...
Selama Libur Lebaran, Pendapatan dari Retribusi Wisata di Ciamis Meningkat

Selama Libur Lebaran, Pendapatan dari Retribusi Wisata di Ciamis Meningkat

harapanrakyat.com,- Badan Pendapatan Daerah atau Bapenda Ciamis, Jawa Barat, melaksanakan monitoring objek pajak daerah dan objek retribusi daerah selama libur dan cuti bersama Idul...
Respons Cepat Keluhan Pedagang, DKUKMP Ciamis Tambah Meja dan Kursi di Food Court Alun-Alun

Respons Cepat Keluhan Pedagang, DKUKMP Ciamis Tambah Meja dan Kursi di Food Court Alun-Alun

harapanrakyat.com,- Dinas Koperasi UKM dan Perdagangan (DKUKMP) Ciamis menindaklanjuti keluhan pedagang PKL di Food Court Alun-alun Ciamis mengenai kurangnya meja dan kursi bagi pengunjung....
Harapan Peternak di Kota Banjar Pasca Harga Daging Ayam Turun Drastis

Harapan Peternak di Kota Banjar Pasca Harga Daging Ayam Turun Drastis

harapanrakyat.com,- Peternak ayam broiler di Desa Mulyasari, Kecamatan Pataruman, Kota Banjar, Jawa Barat, harapkan Ade Adang adanya stabilitas harga. Hal tersebut pasca harga daging...
Amr bin Luhay, Tokoh di Balik Masuknya Penyembahan Berhala ke Mekkah

Amr bin Luhay, Tokoh di Balik Masuknya Penyembahan Berhala ke Mekkah

Sebelum penyebaran Islam oleh Nabi Muhammad SAW, masyarakat Arab di Mekkah telah terjebak dalam praktik penyembahan berhala. Namun, jauh sebelum itu, menurut catatah sejarah...