Selasa, April 15, 2025
BerandaBerita BanjarMeski Rajin Razia, Petugas di Banjar Masih Dapati Puluhan Warga Abai Prokes

Meski Rajin Razia, Petugas di Banjar Masih Dapati Puluhan Warga Abai Prokes

Berita Banjar, (harapanrakyat.com),- Meski rajin razia, puluhan warga sekitar Pasar Bojongkantong, Kecamatan Langensari, Kota Banjar masih terjaring dalam operasi yustisi penegakan protokol kesehatan, Kamis (19/11/2020).

Kepada Bidang Penegak Perda (Gakda) Satpol PP Banjar, Asep Sutarno, mengatakan, sebanyak 65 warga yang tidak menggunakan masker mendapatkan sanksi dari petugas.

Meskipun operasi tersebut rutin, bahkan dalam sehari sebanyak 2 kali, baik pagi dan malam, namun masih banyak warga yang abai dengan anjuran pemerintah itu.

“Kita dari petugas gabungan tak henti-hentinya mengingatkan agar mereka menaati peraturan, terlebih dalam rangka menekan penyebaran covid-19,” katanya kepada HR Online.

Baca juga: Tanpa Bosan, Pemdes Ciakar Ciamis Terus Sosialisasi Pencegahan Covid-19

Dari 65 orang itu, 50 mendapatkan sanksi teguran karena salah memakai masker dan 15 terkena sanksi tertulis.

“Karena masih ada yang tidak tahu manfaat memakai masker dan cara menggunakannya, makanya kita tegur. Sedangkan yang tertulis itu karena tidak membawa dan kita kasih sanksi push up,” imbuhnya.

Sementara sanksi berupa tilang maupun denda belum berlaku lantaran aturannya belum terbit.

Ia pun berharap, agar masyarakat bersama-sama melawan covid-19 dengan menerapkan 3M.

“Selain untuk menjaga diri dari virus corona, ini juga demi keselamatan orang lain. Makanya harus saling mengingatkan,” pungkasnya. (HND/R6/HR-Online)

Editor: Muhafid

larangan pelajar bawa motor ke sekolah di Kota Banjar

Tanpa Surat Edaran, Larangan Pelajar Bawa Motor di Kota Banjar Sudah Berjalan Sejak Lama

harapanrakyat.com,- Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Banjar, Jawa Barat, sebut larangan pelajar bawa sepeda motor saat berangkat sekolah sudah berjalan sejak lama. Kepala Disdikbud...
Polisi Cek TKP Ruangan Klinik Tempat Pelecehan Dokter Kandungan di Garut

Polisi Cek TKP Ruangan Klinik Tempat Pelecehan Dokter Kandungan di Garut

Harapanrakyat.com,- Kasus pelecehan yang dilakukan oknum dokter kandungan di Garut, Jawa Barat, masih didalami aparat kepolisian. Sejak Selasa (15/4/2025) siang, polisi dari Polres Garut...
tanah bergerak ancam puluhan rumah di Ciamis

Tanah Bergerak Ancam Puluhan Rumah di Ciamis, PVMBG Ingatkan Bahaya Jalur Sesar Aktif

harapanrakyat.com,– Tanah bergerak ancam puluhan rumah di Desa Neglasari, Kecamatan Pamarican, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat. Hal itu membuat Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi...
Azizah Salsha Tidur Saat Mobil Nyemplung Parit, Ekspresi Tenangnya Jadi Sorotan

Azizah Salsha Tidur Saat Mobil Nyemplung Parit, Ekspresi Tenangnya Jadi Sorotan

Kegiatan sosial di Papua menjadi panggung kejutan bagi istri Pratama Arhan. Saat rekan-rekannya heboh karena mobil masuk parit, Azizah Salsha tidur dengan lelapnya. Aksi...
Tebing sungai Cipamutih Ciamis longsor

Tebing Sungai Cipamutih Longsor, Rumah Warga Ciamis Terancam Ambruk

harapanrakyat.com,- Hujan deras yang mengguyur wilayah Kecamatan Pamarican, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat Senin malam (14/4/2025), menyebabkan tebing di pinggir Sungai Cipamutih longsor. Akibatnya, rumah...
Dokter kandungan lecehkan pasien di Garut

Dinkes Sebut Dokter Kandungan yang Lecehkan Pasien Sudah Tidak Praktik di Garut

harapanrakyat.com,- Video CCTV dokter kandungan diduga melakukan pelecehan terhadap pasien ibu hamil mendadak viral. Insiden itu terjadi di salah satu klinik swasta di Garut,...