Sabtu, April 5, 2025
BerandaBerita TerbaruFitur HP Realme X3 Pro Canggih, Dukung Kinerja Perangkat Lebih Baik

Fitur HP Realme X3 Pro Canggih, Dukung Kinerja Perangkat Lebih Baik

Fitur HP Realme X3 Pro hadir dengan untuk menunjang aktivitas sehari-hari para penggunanya. Perangkat Realme terbaru ini hadir dengan memperoleh sertifikasi dari TUV Rheinland.

Dalam sertifikasi tersebut, menyatakan bahwa Realme X3 Pro menawarkan beberapa spesifikasi serta fitur yang menarik. Salah satunya adalah adanya dukungan 65W Fast Charging.

Realme X3 Pro adalah salah satu smartphone flagship terbaru yang masuk dalam lini X3 series. Setelah sebelumnya, Realme X3 Super Zoom telah resmi hadir di Indonesia pada tanggal 16 Juni 2020 lalu.

Dalam database TENAA, perangkat ini telah dikemas dalam dimensi 160,8 x 75,2 x 8,5 mm serta hadir dengan layar berukuran 6,5 inci. Selain itu, juga pada layar smartphone ini telah dilengkapi adanya punch hole yang terletak pada sudut kiri atas layar ponsel.

Fitur HP Realme X3 Pro Canggih, Dukung Kinerja Perangkat Lebih Baik

Relame X3 Pro merupakan penerus Realme X2 Pro yang telah dilengkapi dengan adanya unit baterai ganda. Salah satu baterainya memiliki kapasitas 2.250mAh.

Perangkat ini memiliki nomor RMX2170 yang pernah muncul di komisi Eurasia (EEC) serta Wi-Fi Alliance pada bulan Juli lalu. Dalam hal ini, telah terungkap bahwa Realme X3 Pro akan menjalankan sistem operasi Android 10 serta didukung WiFi 802.11ac.

Baca Juga : HP Xiaomi 3 Jutaan Spesifikasi Handal Berikut Daftar Terbarunya

Antara Realme X3 Pro dengan Realme X3 Superzoom merupakan dua perangkat yang hampir sama. Yang membedakannya adalah terletak pada desain kamera, dimana pada Realme X3 Pro telah mengusung modul kamera yang lebih lebar dan berbentuk persegi.

Spesifikasi dan Fitur HP Realme X3 Pro

Pada sertifikasi penilai GeekBench 5 menyebutkan bahwa HP Realme X3 Pro telah meraih nilai untuk single Core sebesar 786. Sedangkan untuk penilaian multi core, GeekBench memberikan nilai sebesar 2,556.

Dengan adanya pernyataan tersebut, diketahui Realme X3 Pro mengusung beragam spesifikasi serta fitur menarik untuk mendukung kinerja perangkat tersebut. Spesifikasi dan fitur HP Realme X3 Pro antara lain:

Dapur Pacu

Hal menarik yang dapat anda peroleh dari Realme X3 Pro adalah mengenai chipset prosesor yang telah diusungnya. Realme dinyatakan telah membenamkan kekuatan prosesor Snapdragon 855+ untuk menambahkan pengalaman para penggemarnya.

Baca Juga : HP Realme Kamera Terbaik, Dilengkapi Spesifikasi Tinggi

Selain itu, telah terdapat pula dukungan graphic dengan Adreno 650 yang dilengkapi prosesor Octa Core. Dimana meliputi 2,84 GHz, Single core, Kyro 585 + 2.42 Ghz, Tri Core, Kyro 585 + 1.8 Ghz, serta Quad Core, Kyro 585).

Kamera

Realme X3 Pro telah menggunakan kamera depan yang didukung dengan dual kamera 16MP + 8MP front camera. Sedangkan untuk kamera belakangnya terdiri dari empat kamera yang telah dilengkapi adanya teknologi quad kamera beresolusi 64MP.

Selain itu, terdapat pula kamera 13MP + 8MP + 2 MP untuk mendukung fotografi anda. Fitur HP Realme X3 Pro paling banyak tersemat pada sektor kamera.

Baca Juga : HP Realme C12, Akan Hadir dengan Baterai 6.000 mAh

Fitur-fitur tersebut antara lain adalah fitur digital zoom, fitur touch to focus, auto flash, serta face detection. Selain itu, smartphone ini memiliki resolusi image 9000 x 7000 piksel. Hal ini tentunya akan dapat menghasilkan gambar yang lebih jernih dan tajam.

Penyimpanan

Dalam sektor penyimpanan, anda dapat melihat Realme X3 Pro telah menyematkan pilihan RAM dengan berkekuatan 8GB. Realme X3 Pro mempunyai arsitekstur 64-bit yang telah dilengkapi dengan memori UFS 3.1. Untuk penyimpanan internal berupa memori mencapai 128GB.

Sedangkan mengenai sistem operasi, smartphone ini telah menggunakan Androi 10 versi terbaru. Hal ini merupakan salah peningkatan spesifikasi, karena pada seri pendahulunya hanya menyematkan sistem Android 9.

Fitur-Fitur HP Realme X3 Pro

HP Realme X3 hadir dengan didukung beragam fitur menarik dan cukup spesial. Fitur Realme X3 Pro tersebut diantaranya light sensor, compass, accelerometer, gyroscope, serta proximity sensor.

Baca Juga : HP Realme V5 5G, Ponsel Kelas Menengah dengan Harga Murah

Selain itu, terdapat pula fitur fingerprint sensor position, audio jack 3,5mm, dan fitur loudspeaker. Perangkat ini hadir dengan mendukung konektivitas 4G, 3G, 2G, serta berjalan pada sistem Android V10 (Q).

Hadirnya beragam fitur HP Realme X3 Pro di atas mengisyaratkan bahwa ponsel ini merupakan ponsel gaming. Realme X3 Pro memiliki kecepatan refresh yang lebih tinggi dari 60Hz. Hal ini semakin memperkuat dugaan bahwa Realme X3 Pro merupakan salah satu ponsel gaming dengan fitur terbaik. (R10/HR-Online)

Cara Mengaktifkan Notifikasi Prioritas Apple Intelligence di iPhone

Cara Mengaktifkan Notifikasi Prioritas Apple Intelligence di iPhone

Notifikasi Prioritas Apple Intelligence jadi salah satu inovasi terbaru di iPhone. Sebagaimana yang kita tahu, iPhone termasuk ponsel berkelas dan tak pernah berhenti berinovasi....
Cara Pasang PP Guard Facebook, Jaga Keamanan Foto Profil

Cara Pasang PP Guard Facebook, Jaga Keamanan Foto Profil

Cara pasang PP Guard Facebook mungkin sedang Anda butuhkan saat ini. Facebook adalah salah satu media sosial terbesar di dunia, namun sayangnya, foto profil...
Sejarah Tumenggung Kopek, Jejak yang Penuh Misteri

Sejarah Tumenggung Kopek, Jejak yang Penuh Misteri

Tidak semua tokoh besar mendapat tempat dalam buku sejarah Indonesia. Beberapa nama tetap hidup melalui cerita lisan yang diwariskan turun-temurun. Sejarah Tumenggung Kopek adalah...
Nissan Micra EV 2025, Transformasi Ikonik ke Era Listrik

Nissan Micra EV 2025, Transformasi Ikonik ke Era Listrik

Nissan baru saja memperkenalkan generasi terbaru dari Nissan Micra EV 2025. Mobil Nissan terbaru tersebut kini bertransformasi menjadi kendaraan listrik sepenuhnya. Nissan Micra atau...
Pemandian Air Panas

Menikmati Wisata Pemandian Air Panas Cileungsing Sumedang Saat Libur Lebaran

harapanrakyat.com,- Obyek wisata Pemandian Air Panas Cileungsing di Cilangkap, Kecamatan Buahdua, Sumedang, Jawa Barat, kembali menarik ribuan wisatawan pada libur Lebaran 2025. Destinasi wisata ini...
Obyek Wisata Sepi Pengunjung

Obyek Wisata Sepi Pengunjung Saat Libur Lebaran, Wali Kota Banjar: Perlu Ada Perubahan

harapanrakyat.com,- Wali Kota Banjar, Jawa Barat, Sudarsono, menanggapi perihal sejumlah obyek wisata sepi pengunjung pada momen libur Lebaran 2025. Sudarsono mengatakan, Pemerintah Kota Banjar ke...