Minggu, April 20, 2025
BerandaGaya HidupPenggunaan Hand Sanitizer Dapat Cegah Virus?

Penggunaan Hand Sanitizer Dapat Cegah Virus?

Berita Kesehatan, (harapanrakyat.com).- Penggunaan Hand Sanitizer Dapat Cegah Virus? Sejak merebaknya virus Covid-19, harga dari hand sanitizer melonjak drastis sehingga banyak orang yang berinisiatif ingin membuatnya sendiri.

Cairan ini merupakan alkohol dengan beberapa persen dalam bentuk gel ataupun cairan. Buat Anda yang penasaran mengenai hand sanitizer, berikut ini merupakan beberapa fakta penggunaan hand sanitizer yang perlu Anda ketahui.

Alkhohol 60%

Saat ini virus Corona tengah merebak sehingga membuat masyarakat berbondong-bondong untuk membeli hand sanitizer. Hal ini membuat pembersih bakteri dalam bentuk gel ini semakin sulit untuk ditemui.

Akan tetapi sebenarnya bagaimana cara kerja dari hand sanitizer ini? Iya, produk ini dapat bekerja membasmi bakteri dan virus jika memiliki kadar alkhol minimal 60%.

Dengan konsentrasi sebesar 60% ini dapat bekerja untuk membantu Anda dalam membasmi virus dan bakteri yang menempel pada kulit.

Sehingga Anda bisa melakukan aktivitas dengan nyaman tanpa perlu takut virus dan bakteri.

Jika Anda ingin membeli hand sanitizer, maka ketahui terlebih dahulu komposisinya yang tertera pada botolnya, agar tidak salah memilih produk.

Efektif Membunuh Kuman

Kuman yang menempel pada tangan bisa dibasmi dengan hand sanitizer. Akan tetapi perlu diketahui bahwa produk ini tidak dapat melindungi Anda dari semua jenis kuman.

Beberapa kuman yang tidak dapat dihilangkan oleh produk ini seperti clostridium difficile yang merupakan bakteri penyebab dari gangguan usus.

Salah satu fakta penggunaan hand sanitizer yaitu produk ini tidak mampu melindungi Anda dari bakteri parasit yang dapat mengganggu pernapasan serta pencernaan pada tubuh.

Akan tetapi hand sanitizer ini dapat membantu Anda dalam mengatasi virus corona atau Covid-19 yang saat ini sedang merebak di banyak negara di dunia.

Berbeda dengan Sabun

Untuk menjaga kesehatan tubuh, menjaga tangan agar tetap bersih merupakan salah satu jurus ampuhnya.

Karena tangan mengandung jutaan virus ataupun bakteri yang dapat menyebabkan gangguan kesehatan.

Hand sanitizer bekerja berbeda dengan sabun. Keduanya memiliki cara kerja yang berbeda akan tetapi tujuannya sama yaitu membasmi virus serta bakteri pada tangan.

Sabun hanya dapat membunuh kuman pada tangan Anda, akan tetapi sabun bekerja dengan memisahkan kuman dari tangan.

Hal ini tentu berbeda dengan fungsi hand sanitizer yang dapat membasmi bakteri. Alkohol yang terdapat pada hand sanitizer akan mampu membunuh kuman yang menempel pada kulit Anda secara langsung.

Sebaiknya dimanapun Anda berada, gunakanlah hand sanitizer untuk menjaga tubuh dari bakteri yang dapat mengganggu kesehatan.

Apalagi jika Anda sering bepergian dengan menggunakan kendaraan umum yang banyak dihuni masyarakat umum.

Demikian fakta penggunaan hand sanitizer yang mungkin sebelumnya belum Anda ketahui. (Deni/R4/HR-Onine)

Penyebab dan Cara Atasi Suara Game di iPhone Hilang

Penyebab dan Cara Atasi Suara Game di iPhone Hilang

Suara game di iPhone hilang seringkali mengganggu pengguna untuk mengikuti jalannya permainan. Terlebih lagi saat memainkan permainan yang membutuhkan bunyi agar bisa menang. Misalnya...
Tim Ai-Iip PSU Pilkada Tasikmalaya

Sebut PSU Pilkada Tasikmalaya Barbar, Tim Ai-Iip Bakal Gugat ke MK

harapanrakyat.com,- Tim pemenangan pasangan Calon Bupati Tasikmalaya nomor urut 03, Ai Diantani dan Iip Miftahul Paoz menyebut pelaksanaan Pemilihan Suara Ulang (PSU) Pilkada Kabupaten...
Jalan Angsana Gunung Kelir Ciamis Tergerus Longsor

Jalan Angsana Gunung Kelir Ciamis Tergerus Longsor Akibat Pergerakan Tanah

harapanrakyat.com,- Longsor menggerus Jalan Angsana Gunung Kelir Desa Neglasari, Kecamatan Pamarican, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Sabtu (19/4/2025) malam. Longsor dengan kedalaman 30 meter dan...
Area wisata Curug Cimanganten Garut

Longsor, Wisata Curug Cimanganten Garut Ditutup

harapanrakyat.com,- Wisata Curug 7 pancuran Cimanganten yang berada di Kampung Luwuk Desa Padamulya Kecamatan Pasirwangi, Kabupaten Garut, Jawa Barat, hancur diterjang longsor sejak Kamis...
Itel Power 70, Hadirkan Ram 4GB dengan Harga Lebih Terjangkau dan Baterai Berkapasitas Besar

Itel Power 70, Hadirkan RAM 4GB dengan Harga Lebih Terjangkau dan Baterai Berkapasitas Besar

Itel Power 70 telah resmi rilis di Indonesia pada akhir Februari 2025 lalu. HP Itel ini hadir dengan menawarkan RAM sebesar 8GB. Namun, kini...
Shockbreaker Belakang PCX 160, Lebih Nyaman dan Stabil

Shockbreaker Belakang PCX 160, Lebih Nyaman dan Stabil

Honda PCX 160 hadir dengan sejumlah peningkatan penting dari generasi sebelumnya. Salah satu aspek yang paling mencolok adalah kenyamanan saat pengguna kendarai. Banyak pengguna...