Selasa, April 22, 2025
BerandaBerita TerbaruNap York Cafe Sediakan Fasilitas Tidur Siang

Nap York Cafe Sediakan Fasilitas Tidur Siang

Berita Travel, (harapanrakyat.com),- Nap York, Cafe dengan empat lantai di Midtown Manhattan, New York, Amerika Serikat, menawarkan fasilitas dan layanan tidur siang.

Cafe ini sengaja didesain dengan dekorasi tanaman hijau dan bernuansa alam, furnitur kayu dan hemat energi. Cafe ini dikhususkan bagi mereka yang ingin bersantai dan beristirahat sejenak dari pekerjaan.

Konsep yang diterapkan Nap York Cafe ini ditujukan supaya konsumen yang datang bisa menikmati istirahat dengan nyaman dan dapat menenangkan pikiran.

Informasi yang dihimpun HR Online, Nap York Cafe menyediakan makanan dan minuman sehat di lantai dasar. Sedangkan di lantai lainnya, Nap York Cafe menyediakan bilik tidur siang bermatras dan atap berbintang.

Pihak Nap York Cafe mengklaim matras yang digunakan dijamin kebersihannya. Pasalnya, selain selalu dibersihkan setelah dipakai, matras berkulit vegan tersebut juga memiliki desain khusus anti debu.

Di lantai tiga, Nap York Cafe menyediakan kursi santai yang bisa digunakan untuk bersantai dan membaca. Di lantai ini juga bisa digunakan untuk kegiatan meditasi dan yoga.

Kemudian di lantai empat, Nap York menyediakan fasilitas kursi dan meja kerja bagi konsumen yang ingin menyelesaikan tugas sambil menikmati view dari New York City.
(Deni/R4/HR-Online)

Pengakuan Oknum Dokter Cabul Lecehkan 4 Orang, Tapi yang Lapor ke Polres Garut Ada 5, Kok Bisa?

Pengakuan Oknum Dokter Cabul Lecehkan 4 Orang, Tapi yang Lapor ke Polres Garut Ada 5, Kok Bisa?

harapanrakyat.com,- Pengakuan MSF oknum dokter yang menjadi tersangka kasus pelecehan terhadap pasien ibu hamil di Garut berikan keterangan berbeda kepada penyidik. MSF mengakui perbuatannya,...
Hari Bumi ke-55

Begini Cara Siswa MAN 2 Pangandaran Peringati Hari Bumi ke-55

harapanrakyat.com,- Dalam rangka memperingati Hari Bumi ke-55, siswa Madrasah Aliyah Negeri 2 Pangandaran, Jawa Barat, melakukan penanaman pohon matoa di sekitar kampus MAN 2...
Wali Kota Banjar Soal Dugaan Korupsi Tunjangan Rumdin DPRD; Kita Hormati Proses Hukum Berjalan 

Wali Kota Banjar Soal Dugaan Korupsi Tunjangan Rumdin DPRD; Kita Hormati Proses Hukum Berjalan 

harapanrakyat.com,- Walikota Banjar, Jawa Barat, Sudarsono, menanggapi kasus hukum yang menimpa Ketua DPRD Kota Banjar DRK. Pimpinan wakil rakyat beberapa periode tersebut terlibat dalam...
Kasus Stunting di Sindangrasa Ciamis Menurun Berkat Program Kekasih Hati

Kasus Stunting di Sindangrasa Ciamis Menurun Berkat Program Kekasih Hati

harapanrakyat.com,- Lurah Sindangrasa, Derry Yusman menyebut angka stunting di Kelurahan Sindangrasa, Kecamatan Ciamis ada penurunan cukup signifikan. Dari tahun 2024 itu tercatat ada 11...
3 Pemain Timnas Indonesia

3 Pemain Timnas Indonesia Terancam Nganggur di Musim Panas 2025!

Musim panas 2025 bisa jadi mimpi buruk untuk Patrick Kluivert, pelatih Timnas Indonesia. Pasalnya ada 3 pemain Timnas Indonesia yang terancam bermain tanpa klub...
program sekolah rakyat kota bandung

Ketersediaan Lahan Masih Jadi Kendala Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung

harapanrakyat.com - Persoalan ketersediaan lahan masih menjadi kendala pembangunan sekolah rakyat di Kota Bandung, Jawa Barat. Sebab kondisi geografis dan keterbatasan lahan di wilayah...