Senin, Mei 12, 2025
BerandaBerita TerbaruJangan Lewatkan, 12 Agustus 2017 akan Terlihat Hujan Meteor Perseid

Jangan Lewatkan, 12 Agustus 2017 akan Terlihat Hujan Meteor Perseid

Hujan meteor Perseid yang terjadi di tahun 2015. Photo : net/ist

Berita Teknologi, (harapanrakyat.com),-

Hujan meteor Perseid akan kembali terlihat dengan jelas dari bumi pada tanggal 12 Agustus 2017. Intensitasnya bisa sampai 80-100 meteor per jam, dan dikenal mempunyai bola-bola api yang cerah di langit.

Namun karena di bulan Agustus tahun 2017 ini bulan lebih besar serta terang, maka hujan meteor Perseid hanya akan terlihat 40-50 meteor per jam. Hujan meteor ini akan sangat jelas terlihat di langit dari tanggal 11-13 Agustus.

Menurut ahli asteroid NASA Bill Cooke, perkiraan hujan meteor Perseid ‘meledak’ sekitar tanggal 12 Agustus 2017, jam 13.00 EDT.

“Namun karena bulan Agustus tahun ini bulan besarnya sampai tiga perempat penuh di jam 11 siang, maka akan ada sedikit halangan dari cahaya untuk melihat hujan meteor Perseid,” ujarnya.

Jika ingin melihat dengan jelas, Anda bisa berkunjung ke Pegunungan Blue Ridge di Virginia,  Observatorium Silo di Primland, Sky Gate Observatory di Jordan’s Wadi Rum, dan Observatorium Astronomi di Six Senses Con Dao, Vietnam.

Dikutip dari wikipedia, Perseid merupakan fenomena alam berupa hujan meteor yang sering dikaitkan dengan komet Swift-Tuttle. Sedangkan dinamakan Perseid karena titik radian hujan meteor ini seolah-olah berasal dari arah rasi bintang Perseus. (Adi/R5/HR-Online)

ThinkPad X1 2-in-1 Gen 10, Laptop Canggih Bisa Jadi Tablet

ThinkPad X1 2-in-1 Gen 10, Laptop Canggih Bisa Jadi Tablet

ThinkPad X1 2-in-1 Gen 10 kembali mencuri perhatian para pecinta teknologi. Perangkat keluaran Lenovo ini membawa angin segar bagi pengguna yang menginginkan laptop premium...
Nokia G300 Max Resmi Meluncur di 2025, Tawarkan Baterai 6.000 mAh dan Harga Terjangkau

Nokia G300 Max Resmi Meluncur di 2025, Tawarkan Baterai 6.000 mAh dan Harga Terjangkau

Di tengah maraknya ponsel canggih dengan harga mahal, Nokia justru menghadirkan ponsel terjangkau melalui produk terbarunya yaitu Nokia G300 Max di tahun 2025 ini....
Wisatawan Serbu Objek Wisata di Pangandaran, Masih Jadi Primadona Libur Panjang Waisak

Masih Jadi Primadona Libur Panjang Waisak, Wisatawan Serbu Objek Wisata di Pangandaran

harapanrakyat.com,- Libur panjang Hari Raya Waisak dari pekan ini hingga tanggal 13 Mei mendatang, wisatawan sudah menyerbu sejumlah objek wisata Pangandaran, Jawa Barat. Bahkan...
Liburan Asik di Ciamis, Ini 9 Rekomendasi Tempat Wisata untuk Long Weekend

Liburan Asik di Ciamis, Ini 9 Rekomendasi Tempat Wisata untuk Long Weekend

harapanrakyat.com,- Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, terdapat banyak destinasi wisata yang menarik untuk mengisi long weekend atau libur panjang. Ada 9 rekomendasi tempat wisata di...
Chery Tiggo 8 CSH, SUV Plug-In Hybrid Canggih yang Siap Guncang Pasar Indonesia

Chery Tiggo 8 CSH, SUV Plug-In Hybrid Canggih yang Siap Guncang Pasar Indonesia

PT Chery Sales Indonesia (CSI) bersiap meluncurkan mobil Plug-in Hybrid Electric Vehicle (PHEV) pertamanya. Rupanya mobil tersebut ialah Chery Tiggo 8 CSH (Chery Super...
Kisah Baiat Ridwan di Bawah Pohon, Bukti Kesetiaan Sahabat kepada Rasulullah

Kisah Baiat Ridwan di Bawah Pohon, Bukti Kesetiaan Sahabat kepada Rasulullah

Kisah Baiat Ridwan adalah salah satu peristiwa paling menggugah dalam sejarah Islam yang menunjukkan kesetiaan tanpa syarat para sahabat kepada Rasulullah SAW. Peristiwa ini...