Rabu, April 16, 2025
BerandaArtikelPeneliti Buktikan Puasa Ramadhan Bikin Awet Muda

Peneliti Buktikan Puasa Ramadhan Bikin Awet Muda

Berita Kesehatan, (harapanrakyat.com),- Dengan berpuasa Ramadhan, tentunya banyak manfaat yang bisa diperoleh, salah satunya mengurangi penuaan atau awet muda. Tidak hanya di bagian dalam tubuh, namun juga di luar.

Dilansir Her.ie, penelitian dari Duke University menganalisis data terhadap 220 orang yang usianya rata-rata 38 tahun. Semua responden memiliki berat badan yang sehat.

Dari jumlah 220 orang itu, 145 orang diantaranya memiliki asupan kalori yang dibatasi 25 persen, sedangkan sisanya cukup beruntung untuk meneruskan kebiasaan mereka makan yang biasa.

Kemudian, peneliti melihat fungsi jantung, metabolisme, paru-paru, ginjal, serta sistem kekebalan tubuh dari semua peserta. Dari penilaian itu, peneliti pun mengukur usia biologis atau usia internal.

Menurut Dr. Daniel Belsky, penulis utama studi, bahwa setelah 12 bulan temuan tersebut menunjukkan responden yang membatasi asupan makanannya secara biologis berusia 0,11 tahun, sementara mereka yang tidak membatasi berusia 0,71 tahun.

“Bila kita bisa melakukan intervensi dengan memperlambat laju penuaan biologis, kemungkinan dengan mencegah atau setidaknya menunda banyak penyakit serta kecacatan yang terkait dengan usia,” kata Dr. Daniel.

Sementara itu, Co author, Dr. William Kraus, mengatakan, intervensi untuk mengendalikan atau melawan penuaan berada di garis depan penelitian medis. Tetapi, usia kronologis–usia sejak lahir– kurang penting dibandingkan usia biologis.

“Dengan menerapkan ukuran usia fisiologis dalam penelitian ini, kami telah menunjukkan nilai serta pembatasan kalori mereka dalam memperlambat proses penuaan dan selalu awet muda,” terang Dr. Kraus. (Eva/R3/HR-Online)

Pengamat Sepak Bola

Pengamat Sepak Bola Sarankan Tambah Pemain Diaspora: Supaya Siap di Piala Dunia

Mohamad Kosnaeni, salah satu pengamat sepak bola Indonesia, menyoroti kalahnya Indonesia melawan Korea Utara di ajang Piala Asia. Menurut Kosnaeni, Timnas U-17 membutuhkan pemain...
Timnas U-17

Pasca Kalah dari Korea Utara, Nova Arianto Bongkar Masalah Timnas U-17, Harus Evaluasi!

Pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto, mengungkap adanya evaluasi dari kekalahan saat melawan Korea Utara. Seperti kita ketahui, Timnas Indonesia kalah telak dari Timnas...
Layanan Cek Kesehatan Gratis

Warga Kota Banjar Dapat Nikmati 14 Layanan Cek Kesehatan Gratis, Begini Caranya!

harapanrakyat.com,- Dinas Kesehatan Kota Banjar, Jawa Barat, mengajak masyarakat untuk dapat memanfaatkan program layanan cek kesehatan gratis di masing-masing Puskesmas. Warga pun dapat menikmati 14...
Dapur Rumah Warga Lakbok

Diduga Lupa Matikan Tungku, Dapur Rumah Warga Lakbok Ciamis Terbakar

harapanrakyat.com,- Diduga lupa mematikan tungku usai memasak, dapur rumah warga di Dusun Sukamukti, RT 20/06, Desa Puloerang, Kecamatan Lakbok, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, terbakar...
Perampasan Perhiasan Anak Sekolah

Perampasan Perhiasan Anak Sekolah Modus Ngaku Guru Baru Marak Terjadi di Pangandaran, Waspada!

harapanrakyat.com,- Perampasan perhiasan anak sekolah dengan modus mengaku sebagai guru baru di sekolah terjadi di Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat. Korbannya tersebar di lima Sekolah...
Billy Syahputra dan Vika Kolesnaya Resmi Menikah Ini Fakta-faktanya.

Billy Syahputra dan Vika Kolesnaya Resmi Menikah? Ini Fakta-faktanya

Billy Syahputra dan Vika Kolesnaya kabarnya telah menikah. Benarkan demikian? Presenter sekaligus komedian ternama, Billy Syahputra, tengah menjadi sorotan publik. Pasalnya, adik dari mendiang...