Kamis, April 17, 2025
BerandaArtikelHati-hati dengan Minuman Cokelat Panas, Ini Penjelasannya

Hati-hati dengan Minuman Cokelat Panas, Ini Penjelasannya

Photo: Ilustrasi net/Ist.

Berita Kesehatan, (harapanrakyat.com),-

Di saat udara dingin, minum secangkir cokelat panas akan terasa menyenangkan. Terlebih buat kamu yang sedang stres atau insomnia sangat disarankan untuk minum cokelat panas. Karena, cokelat mengandung zat theobromine yang bisa membuat otot menjadi rileks.

Namun, di balik manfaat sehatnya itu, ternyata ada satu bahaya yang harus kamu waspadai dari secangkir cokelat panas, yakni kandungan garam yang membuat cokelat panas jadi terasa gurih.

Menurut ahli gizi di Consensus Action on Salt and Health, Katharine Jenner, bahwa garam adalah silent killer yang bisa bersembunyi pada makanan atau minuman yang dikonsumsi tanpa terlihat secara jelas.

“Begitu juga di dalam cokelat panas yang kamu minum, tanpa kamu sadari konsumsi garam ini dapat menyebabkan naiknya tekanan darah, menempatkan risiko tinggi terkena penyakit jantung, ginjal atau otak, dan menyebabkan stoke maupun demensia,” terang Katharine.

Temuan tersebut didasarkan pada penelitian yang dilakukan oleh lembaga yang sama, dan menemukan kandungan garam di dalam cokelat bubuk lebih buruk daripada sekantong keripik kentang.

“Mengurangi asupan garam dari 8 gram ke 6 gram per hari dapat mencegah munculnya beragam penyakit berbahaya. Jadi, kamu harus waspada dengan konsumsi makanan yang kamu pilih,” tandasnya. (Eva/R3/HR-Online)

Tes Kebugaran Fisik

Calon Jemaah Haji di Kota Banjar Jalani Tes Kebugaran Fisik, Jalan Kaki 1,6 Km

harapanrakyat.com,- Sebanyak 120 calon jemaah haji Kota Banjar, Jawa Barat, yang akan berangkat ke Tanah Suci tahun 2025, melakukan tes kebugaran fisik yang diselenggarakan...
Oknum Dokter Cabul di Garut

Akhirnya Oknum Dokter Cabul di Garut Ditetapkan Tersangka, Malam Ini Langsung Ditahan

harapanrakyat.com,- Oknum dokter cabul di Garut, Jawa Barat, yang melakukan pelecehan seksual kepada ibu hamil saat praktik di salah satu klinik swasta akhirnya ditetapkan...
Bewara Ngalaksa 2025

Bewara Ngalaksa 2025 Dimulai, Warga Rancakalong Sumedang Siap Meriahkan Acara Budaya

harapanrakyat.com,- Kegiatan budaya khas Rancakalong, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, yakni Ngalaksa kembali menggema di masyarakat. Acara dimulai dengan kegiatan Bewara Ngalaksa 2025 yang berlangsung...
Miras Jenis Tuak

Terima Aduan Masyarakat, Satpol PP Kota Banjar Amankan Puluhan Liter Miras Jenis Tuak

harapanrakyat.com,- Puluhan liter minum keras (miras) jenis tuak diamankan petugas Satpol PP di wilayah Kelurahan Hegarsari, Kecamatan Pataruman, Kota Banjar, Jawa Barat. Petugas Satpol PP...
Dikejar Lebah Odeng

Lagi Asyik Nyabit Rumput Warga Cipaku Ciamis Dikejar Lebah Odeng, Begini Kondisinya

harapanrakyat.com,- Lagi asyik menyabit rumput, Holil warga Desa Cipaku, Kecamatan Cipaku, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, dikejar lebah odeng, Rabu (16/4/2025). Meski telah berusaha lari...
Program Kartu Berdaya

Warga Pataruman Tagih Janji Program Kartu Berdaya Wali Kota Banjar

harapanrakyat.com,- Sejumlah warga di Kelurahan Hegarsari, Kecamatan Pataruman, Kota Banjar, Jawa Barat, menagih janji Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banjar, terkait Program Kartu...