Minggu, April 20, 2025
BerandaBerita Pangandaran2 Joki Terjatuh di Arena Pacuan Kuda Pangandaran

2 Joki Terjatuh di Arena Pacuan Kuda Pangandaran

Photo: net/Ist

Berita Pangandaran, (harapanrakyat.com),-

Pada babak penyisihan pada PON XIX cabang olahraga pacuan kuda, Kamis (15/9/2016), di Desa Legokjawa, Kecamatan Cimerak, Kabupaten Pangandaran, yang mempertandingkan 12 race dari 5 kelas diikuti 12 provinsi terjadi insiden kecelakaan terjatuhnya 2 kuda.

Berawal pada saat pertandingan nomor kelas C 1600 meter yang diikuti 10 atlit setelah putaran kedua, tiba-tiba 2 kuda yang ditumpangi joki asal DKI Jakarta dan Jawa Timur terjatuh. Insiden tersebut diduga akibat medan yang licin setelah diguyur hujan pada malam hari sebelum pertandingan.

Saat kuda terjatuh, 2 joki terlempar dan salah satunya mengalami luka berat akibat terinjak oleh kudanya sendiri. Sementara itu, tim medis langsung mengevakuasi satu atlit menggunakan ambulans untuk memberikan perawatan intensif. Sedangkan 1 atlit lagi terpaksa dievakuasi menggunakan tandu karena mengalami luka cukup serius.

“Betul mereka jatuh akibat arena yang licin. Kami berusaha semaksimal mungkin memberikan penanganan medis kepada mereka karena kondisi lukanya cukup serius,” kata Dede Saeful Uyun, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Pangandaran, kepada HR Online. (Ntang/R6/HR-Online)

Motorola Moto Book 60, Laptop Tipis dan Bertenaga

Motorola Moto Book 60, Laptop Tipis dan Bertenaga

Saat dunia teknologi bergerak makin cepat, kebutuhan akan perangkat ringkas tapi bertenaga juga meningkat. Laptop bukan lagi sekadar alat kerja, tapi juga teman produktivitas...
Air Sungai Ciputrahaji Meluap, Ratusan Rumah di Dusun Pongporang Ciamis Terendam Banjir

Air Sungai Ciputrahaji Meluap, Ratusan Rumah di Dusun Pongporang Ciamis Terendam Banjir

harapanrakyat.com,- Hujan deras yang mengguyur wilayah Ciamis selatan membuat air Sungai Ciputrahaji meluap. Akibatnya, ratusan rumah warga Dusun Pongporang, Desa Sindangrasa, Kecamatan Banjaranyar, Kabupaten...
Soal Target PAD Parkir di Pangandaran Tahun 2024, Ini Saran DPRD

Soal Target PAD Parkir di Pangandaran Tahun 2024, Ini Saran DPRD

harapanrakyat.com,- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat, pertanyakan target PAD parkir yang tidak tercapai pada tahun 2024 lalu. Sebagaimana diketahui, retribusi...
Lima Fakta Kemenangan Persib Bandung Vs Bali United

Lima Fakta Kemenangan Persib Bandung Vs Bali United

Sejumlah fakta menarik tercatat kala Persib Bandung meraih kemenangan atas Bali United dengan skor 2-1. Laga pekan ke-29 Liga 1 tersebut, tersaji pada Jumat...
Jadi Ketua MUI Kota Banjar 2025-2030, Muin Abdurrohim Dukung Apa Saja yang Pemkot Programkan

Jadi Ketua MUI Kota Banjar 2025-2030, Muin Abdurrohim: Siap Dukung Program Pemkot

harapanrakyat.com,- KH Muin Abdurrohim terpilih menjadi Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Banjar, Jawa Barat, periode 2025-2030 secara aklamasi. Pengasuh Pondok Pesantren Miftahul Huda...
Pohon Tumbang Sempat Tutup Jalan Raya Pamarican Ciamis

Pohon Tumbang Sempat Tutup Jalan Raya Pamarican Ciamis

harapanrakyat.com,- Jalan Raya Pamarican-Banjar tepatnya di Gunung Putri, Desa Sukajaya, Kecamatan Pamarican, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, sempat tertutup akibat pohon tumbang. Perisitwa itu terjadi...