Selasa, April 29, 2025
BerandaBerita TerbaruSering Bad Mood? Atasi Dengan Cara Alami Ini

Sering Bad Mood? Atasi Dengan Cara Alami Ini

Photo: Ilustrasi net/Ist

Berita Gaya Hidup, (harapanrakyat.com),-

Seseorang bisa saja menjadi korban akibat suasana hati yang negatif, emosi tidak terkontrol, bahkan selalu merasa tertekan. Lebih parah, dalam pertemuan sosial dengan teman dekat maupun orang tersayang  terasa lebih buruk karena suasana hati yang tidak menentu. Namun, jangan khawatir hal tersebut dapat ditangani dengan mencoba tips dibawah ini agar suasana hati lebih bahagia dan lega.

Dilansir dari Boldsky, aromaterapi dapat menurunkan ketegangan serta membuang ide-ide negatif. Dengan mengambil air hangat untuk mandi dan memijat tubuh pada bagian pergelangan tangan, leher dan telinga dengan minyak aromaterapi seperti citrus, peppermint atau eucalyptus dapat mengendurkan otot-otot dan meredakan ketegangan.

Selanjutnya, teh herbal yang mengandung lemon, lavender, madu, jahe, akar licorice, chamomile, peppermint, passionflower, akar valerian atau ekstrak teh hijau juga dapat membantu. Pasalnya, teh herbal mengandung sifat obat penenang alami yang menimbulkan rileks pada tubuh dan pikiran. Paling signifikan, teh herbal mengandung adaptogen yang dapat membantu tubuh untuk menangani tekanan.

Jangan remehkan duduk santai di tanah disertai memandang pepohonan, karena hal ini merupakan cara alami untuk menurunkan tekanan suasana hati yang menyebabkan perasaan down serta sedih. Kunjungi tempat favorit sesekali. Ini akan membawa kedamaian dan kebahagiaan kembali ke kehidupan. Hal ini dapat membantu memperjelas pikiran dan membantu dalam penyembuhan tubuh.

Cobalah tidur malam yang baik. Penelitian telah membuktikan bahwa tidur yang baik membantu untuk melawan tanda-tanda depresi. Tidur membuat pikiran tetap terjaga dan membantu melawan pikiran negatif diri. Hal ini juga membantu untuk berpikir jernih dan membuat keputusan yang tepat.

Terakhir, pergi keluar di bawah sinar matahari dan mendapatkan dosis biasa vitamin D. Ini akan meningkatkan mood. Berolahraga secara teratur agar tubuh kita melepaskan hormon bahagia yang langsung mengangkat suasana hati kita. (Muhafid/R6/HR-Online)

Pemain Timnas U-23

3 Pemain Timnas U-23 Ini Layak Menjajal Karir di Eropa

Pemain Timnas Indonesia U-23 saat ini diisi dengan banyak talenta muda yang hebat dan berbakat. Tak heran jika beberapa pemain Timnas mulai menjadi pusat...
Upah Rendah Pekerja

Sambut May Day, Buruh Kota Banjar Ingatkan Pemerintah Soal Upah Rendah Pekerja

harapanrakyat.com,- Menyambut peringatan May Day atau Hari Buruh Internasional tahun 2025, buruh di Kota Banjar, Jawa Barat, ingatkan pemerintah kota soal upah rendah pekerja. Federasi...
Pemain Asing Persib

Selain Ciro Alves, 3 Pemain Asing Persib Ini Berpotensi Tinggalkan Tim Maung Bandung di Akhir Musim

Kabar mengejutkan datang dari Persib Bandung usai Ciro Alves menyampaikan salam perpisahan, ada tiga pemain asing Persib lainnya yang berpotensi tinggalkan tim Maung Bandung...
Warga Miskin di Kertahayu yang Kelaparan

Terkait Warga Miskin di Kertahayu Ciamis yang Kelaparan hingga Sakit, Begini Tanggapan Pemdes

harapanrakyat.com,- Kepala Desa Kertahayu, Hendar Rudiana, mengaku kaget terkait adanya warga miskin di Kertahayu yang kelaparan hingga sakit, tepatnya Dusun Cisaar, RT 06/02, Kecamatan...
Tergeletak Pinggir Rel Kereta Api

Geger! Pria Tanpa Identitas dengan Kondisi Penuh Luka Ditemukan Tergeletak Pinggir Rel Kereta Api di Garut

harapanrakyat.com,- Seorang pria tanpa identitas ditemukan tergeletak di pinggir jalur rel kereta api kota Garut, Jawa Barat, dengan kondisi mengenaskan, Senin (28/4/2025). Polisi menduga...
Wasiat Bunda Iffet Sebelum Meninggal Soal Pemberantasan Narkoba

Wasiat Bunda Iffet Sebelum Meninggal Soal Pemberantasan Narkoba

Wasiat Bunda Iffet dibeberkan oleh sang anak, Bimbim Slank. Kepulangan sang ibunda menjadi kabar duka yang mendalam. Sosok Bunda Iffet merupakan keluarga dari band...