Kamis, April 17, 2025
BerandaBerita PangandaranDua Pleton TNI Evakuasi Reruntuhan Rumah Warga Banjarsari Ciamis

Dua Pleton TNI Evakuasi Reruntuhan Rumah Warga Banjarsari Ciamis

Anggota TNI Sedang membantu mengevakuasi reruntuhan rumah warga yang ambruk diterjang puting beliung. Photo : Entang SR/ HR

Dua Pleton TNI Evakuasi Reruntuhan Rumah Warga Banjarsari Ciamis

Ciamis, (harapanrakyat.com),-

Sebanyak dua pleton anggota Tentara Nasional Indonesia (TNI) dari Komando Distrik Militer (Kodim) 0613 Ciamis, Koramil Banjarsari dan Padaherang diterjunkan untuk membantu mengevakuasi paska bencana angin puting beliung yang melanda wilayah Dusun Pasir Ipis, Desa Sindangrasa, Kecamatan Banjarsari, Kabupaten Ciamis, Jum`at (23/1/2015).

Kapten Darmin, ketika dimintai keterangan, Jum`at (23/1/2015), mengatakan, para personil TNI dilibatkan untuk membantu mengevakuasi reruntuhan rumah warga yang ambruk akibat diterjang angin puting beliung.

“Akibat puting beliung, sebantak empat rumah warga ambruk,” katanya.

Hendar, warga Pasir Ipis, menuturkan, hampir semua warga Pasir Ipis, sibuk membenahi rumah mereka yang rusak setelah diterjang hujan, angin kencang dan tertimpa reruntuhan pepohonan.

Menurut Hendar, sampai saat ini belum ada bantuan dari pemerintah. Sementara ini, baru ada kegiatan pendataan kondisi rumah yang mengalami kerusakan. (Ntang/R4/HR-Online)

Tes Kebugaran Fisik

Calon Jemaah Haji di Kota Banjar Jalani Tes Kebugaran Fisik, Jalan Kaki 1,6 Km

harapanrakyat.com,- Sebanyak 120 calon jemaah haji Kota Banjar, Jawa Barat, yang akan berangkat ke Tanah Suci tahun 2025, melakukan tes kebugaran fisik yang diselenggarakan...
Oknum Dokter Cabul di Garut

Akhirnya Oknum Dokter Cabul di Garut Ditetapkan Tersangka, Malam Ini Langsung Ditahan

harapanrakyat.com,- Oknum dokter cabul di Garut, Jawa Barat, yang melakukan pelecehan seksual kepada ibu hamil saat praktik di salah satu klinik swasta akhirnya ditetapkan...
Bewara Ngalaksa 2025

Bewara Ngalaksa 2025 Dimulai, Warga Rancakalong Sumedang Siap Meriahkan Acara Budaya

harapanrakyat.com,- Kegiatan budaya khas Rancakalong, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, yakni Ngalaksa kembali menggema di masyarakat. Acara dimulai dengan kegiatan Bewara Ngalaksa 2025 yang berlangsung...
Miras Jenis Tuak

Terima Aduan Masyarakat, Satpol PP Kota Banjar Amankan Puluhan Liter Miras Jenis Tuak

harapanrakyat.com,- Puluhan liter minum keras (miras) jenis tuak diamankan petugas Satpol PP di wilayah Kelurahan Hegarsari, Kecamatan Pataruman, Kota Banjar, Jawa Barat. Petugas Satpol PP...
Dikejar Lebah Odeng

Lagi Asyik Nyabit Rumput Warga Cipaku Ciamis Dikejar Lebah Odeng, Begini Kondisinya

harapanrakyat.com,- Lagi asyik menyabit rumput, Holil warga Desa Cipaku, Kecamatan Cipaku, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, dikejar lebah odeng, Rabu (16/4/2025). Meski telah berusaha lari...
Program Kartu Berdaya

Warga Pataruman Tagih Janji Program Kartu Berdaya Wali Kota Banjar

harapanrakyat.com,- Sejumlah warga di Kelurahan Hegarsari, Kecamatan Pataruman, Kota Banjar, Jawa Barat, menagih janji Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banjar, terkait Program Kartu...