Rabu, April 23, 2025
BerandaBerita CiamisPembangunan Gedung Perpustakaan SDN 1 Selamanik Terkesan Lamban

Pembangunan Gedung Perpustakaan SDN 1 Selamanik Terkesan Lamban

Cipaku, (harapanrakyat.com),- Pembangunan gedung perpustakaan Sekolah Dasar Negeri (SDN) 1 Selamanik terkesan lamban. Pasalnya, sejak kontrak tanggal 12 Agustus 2011, pembangunan sampai saat ini baru mencapai pemasangan bata, itupun  sepertiganya.

Seorang guru SDN 1 Selamanik, Wawan, ketika ditemui HR, Kamis (15/9), mengaku khawatir, jika pembangunan gedung perpustakaan tersebut malah tidak rampung sesuai dengan rencana.

Menurut dia, padahal pembangunan gedung serupa di sekolah lainnya sudah mencapai 60 persen. Sedangkan di SDN 1 Selamanik, pemasangan batu-bata saja belum selesai.

Wawan menjelaskan, pembangunan tersebut bersumber dari anggaran DAU (Dana Alokasi Umum) dan DAK (Dana Alokasi Khusus) tahun anggaran 2010, yang digarap oleh pihak ketiga.

Meski terkesan lamban, Wawan tetap berharap, pembangunan gedung perpustakaan untuk sekolahnya dapat diselesaikan sesuai dengan waktu yang sudah ditentukan, tentunya dengan kualitas pekerjaan yang memuaskan.

Sementara itu, seorang pekerja proyek, Didi, di lokasi pembangunan, membenarkan pengerjaan pembangunan gedung perpustakaan SDN 1 Selamanik terlambat. Menurut dia, hal itu terjadi lantaran terbentur dengan agenda bulan suci Ramadhan dan libur lebaran. (Dji)

Begini Awal Mula Pengungkapan Kasus Dugaan Korupsi Tunjangan Rumdin DPRD Kota Banjar

Begini Awal Mula Pengungkapan Kasus Dugaan Korupsi Tunjangan Rumdin DPRD Kota Banjar

harapanrakyat.com,- Kejaksaan Negeri Banjar, Jawa Barat, mengungkapkan awal mula pengungkapan kasus dugaan korupsi tunjangan rumah dinas dan tunjangan transportasi anggaran Sekretariat DPRD Kota Banjar...
Tumpukan Sampah di Perbatasan

Tumpukan Sampah di Perbatasan Cimalaka-Cisarua, Wabup Sumedang: Saya Bingung Kok Bisa Seperti Ini?

harapanrakyat.com,- Wakil Bupati Sumedang, M. Fajar Aldila kaget saat menemukan tumpukan sampah di perbatasan Cimalaka-Cisarua. Tepatnya di wilayah Kecamatan Cimalaka, Dusun Sukamantri, RW 08,...
Uang Tunjangan Rumdin

Rp 3,5 Miliar Dinikmati Berjamaah, Kejari Minta Anggota DPRD Kota Banjar Kembalikan Uang Tunjangan Rumdin

harapanrakyat.com,- Kejaksaan Negeri Banjar, Jawa Barat, meminta kepada anggota DPRD Kota Banjar periode 2017-2021 yang turut menikmati uang tunjangan rumdin (rumah dinas) dan tunjangan...
Pohon Ditanam di Bantaran Sungai

Upaya Menjaga Kelestarian Alam, Ratusan Pohon Ditanam di Bantaran Sungai Citanduy Kota Banjar

harapanrakyat.com,- Jaga kelestarian alam, ratusan bibit pohon ditanam di bantaran Sungai Citanduy wilayah Kota Banjar, Jawa Barat, saat peringatan Hari Bumi tahun 2025, Selasa...
Eliano Reijnders

Sosok Eliano Reijnders, Gelandang Timnas Indonesia Diincar Klub Selangor FC Malaysia

Kabar mengejutkan datang dari Malaysia, tepatnya dari Selangor FC yang rumornya tengah membujuk Eliano Reijnders untuk bergabung. Bahkan sudah ada juru transfer klub Malaysia...
Hari Jadi Sumedang ke-447

Paripurna Hari Jadi Sumedang ke-447, Bupati Paparkan Program Prioritas 100 Hari Kerja, Apa Saja?

harapanrakyat.com,- Bupati Sumedang, Dony Ahmad Munir menyampaikan program prioritas 100 hari kerja pemerintahannya bersama Wakil Bupati, M Fajar Aldila, dalam Rapat Paripurna Hari Jadi...